Malang, Memorandum.co.id - Sebagai upaya pencegahan penyebaran Virus Corona (Covid 19), Dirlantas Polda Jatim bersama dengan Kabid Humas Polda Jatim menetapkan pelayanan Samsat dan Satpas tetap buka. Namun, ada perubahan jam operasional. Ini sekaligus menggantikan informasi sebelumnya yang menyebutkan pelayanan tutup. “Untuk jam operasional, Senin - Kamis pukul 08.00 - 12.00. Sedangkan untuk hari Jumat dan Sabtu pukul 08.00 - 11.00," terang Kasat Lantas Polresta Malang Kota, Kompol Priyanto, kemarin. Adapun jenis pelayanan unggulan yang lain, seperti simling, sim corner, samling, samsat payment point, untuk sementara tutup sampai batas waktu yang belum ditentukan. Untuk kenyamanan disiapkan wastafel, bilik sterilisasi, cairan dalam bilik. “Selain itu, kami terapkan jarak antar petugas dalam memberikan pelayanan minimal 1,5 meter dan tidak saling berjabat tangan. Cukup mengucapkan salam dengan menganggukkan kepala atau menyilangkan tangan di depan dada,” lanjut Prianto. Para petugas diwajibkan menggunakan masker dan sarung tangan. Begitu pula, sebelum menggunakan komputer agar membersihkan terlebih dahulu dengan tisu basah. Ini agar kenyamanan dapat terjaga. (edy/day)
Dampak Corona, Layanan SIM dan Samsat Berubah
Kamis 26-03-2020,19:34 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 19-01-2026,17:45 WIB
KPK OTT di Kota Madiun, Wali Kota Maidi Diamankan
Senin 19-01-2026,07:30 WIB
Cerita Vania Sabrina, Sukses Go International Lewat Modeling
Senin 19-01-2026,07:57 WIB
Cara Membangun Kebiasaan Olahraga Tanpa Merasa Terbebani
Senin 19-01-2026,17:33 WIB
Modus Wall Charging Fiktif, Marketing Mobil Listrik BYD Didakwa Tipu Konsumen Rp 17,5 Juta
Senin 19-01-2026,12:38 WIB
Kapolres Gresik AKBP Ramadhan Nasution Pimpin Apel Perdana, Tekankan Layananan Masyarakat dengan Hati
Terkini
Senin 19-01-2026,22:38 WIB
Pemkab Gresik Fokus Perbaikan JPD Mulai 2026, DPRD Usul Pemanfaatan Anggaran SILPA
Senin 19-01-2026,20:21 WIB
Imigrasi Bongkar Sindikat Love Scamming Internasional di Tangerang, 27 WNA Diamankan
Senin 19-01-2026,20:18 WIB
Lantai Rumah Warga Tambaksari Keluarkan Asap dan Panas Misterius
Senin 19-01-2026,20:11 WIB
Akibat Hujan, Tembok Sepanjang Dua Puluh Meter Roboh di Pujon Malang
Senin 19-01-2026,20:05 WIB