Cara Merawat Ikan di Akuarium Tanpa Penggunaan Aerator

Cara Merawat Ikan di Akuarium Tanpa Penggunaan Aerator

Memiliki akuarium di rumah dapat menjadi hobi yang menyenangkan dan menenangkan. -YouTube.com-

Pilih lampu yang tepat dan sesuaikan waktu pencahayaan agar tidak berlebihan. 

Pencahayaan yang berlebihan dapat meningkatkan pertumbuhan alga dan mengurangi kadar oksigen dalam air.

4. Penggunaan Tanaman Air

Tanaman air dapat menjadi aset berharga dalam menjaga kualitas air dan menyediakan oksigen tambahan untuk ikan. 

Pilih tanaman yang cocok untuk akuarium Anda dan pastikan untuk merawatnya dengan baik. 

Tanaman akan membantu dalam proses fotosintesis, yang menghasilkan oksigen yang diperlukan oleh ikan.

5. Pemberian Makanan yang Tepat

Memberi makanan yang tepat dan seimbang juga penting dalam merawat ikan tanpa aerator. 

Beri makanan secukupnya dan hindari overfeeding, karena sisa makanan yang tidak dimakan dapat membusuk dan mempengaruhi kualitas air. 

Pilih makanan berkualitas tinggi yang sesuai dengan jenis ikan yang Anda miliki.(Devina Natalie/mg10)

 

Sumber: