Petugas Posyan Dorong Mobil Pemudik ke Mapolsek Lowokwaru

Petugas Posyan Dorong Mobil Pemudik ke Mapolsek Lowokwaru

Petugas Posyan di Jembatan Universitas Brawijaya (UB) Jalan Soekarno Hatta, mendorong mobil yang mogok di tengah jalan.-Biro Malang Raya-

Ipda Syaikhu Roji berpesan, agar melakukan pengecekan kendaraan sebelum mudik. Untuk memastikan bahwa kendaraan dalam kondisi prima dan aman digunakan di jalan.

Dengan mengikuti pesan tersebut, ditambah patuh lalu lintas, diharapkan pemudik dapat menikmati perjalanan dengan aman dan nyaman. (*)

Sumber: