Profil KH Abdul Hakim Mahfudz, Cicit Pendiri NU, Pengusaha Migas hingga Pemilik Stasiun Televisi

Profil KH Abdul Hakim Mahfudz, Cicit Pendiri NU, Pengusaha Migas hingga Pemilik Stasiun Televisi

KH Abdul Hakim Mahfudz--

Setelah menyelesaikan pendidikan di Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran Jakarta dan menempuh praktik pelayaran selama 3 tahun, Gus Kikin menjadi pegawai di Djakarta Lloyd. 

Pada tahun 1988, saat usianya 30 tahun, Gus Kikin menjadi kepala Djakarta Lloyd cabang Kota Cilegon. Pada tahun 1998, Gus Kikin mendirikan 5 perusahaan di Kota Surabaya, 

BACA JUGA:Profil Hermanto Tanoko, Crazy Rich Surabaya Pemilik Cat Avian hingga Vasa Hotel

Pada tahun 2000 ia mendirikan kantor di Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Perusahaan yang ia dirikan di antaranya, 

  • Bama Buana Sakti di bidang transportasi, 
  • Bama Bhakti Samudra di bidang pelayaran, 
  • Bama Bumi Sentosa di bidang kontraktor migas, 
  • Bama Bali Sejahtera di bidang teknologi informasi, 
  • Bama Berita Sarana di bidang media televisi (BBS TV). 

Hingga kini, perusahaan yang didirikan Gus Kikin berjumlah 22 perusahaan. Adapun usaha di bidang minyak dan gas bumi, sumur gas pertamanya berada di Kabupaten Sumenep. Salah satu perusahaan yang bergerak di bidang minyak dan gas bumi merupakan PT. Energi Mineral Langgeng.

Sumber: