Bikin Karya Toy Photography Jadi Aesthetic dengan Galaxy S23 FE!

Bikin Karya Toy Photography Jadi Aesthetic dengan Galaxy S23 FE!

Asah kemampuan mobile photography lebih baik lagi dengan fitur kamera terbaik di Galaxy S23 FE--

Selain itu, untuk mengambil foto miniatur yang artistik, kamu juga bisa memanfaatkan Portrait Mode untuk membuat latar objek-objek foto menjadi lebih bokeh. Tidak ketinggalan, dengan dukungan teknologi Nightography, kamu bisa mengambil foto bokeh dari miniatur kesayanganmu di segala kondisi. Overall kualitas gambar yang dihasilkan di Galaxy S23 FE untuk fotografi miniatur terlihat jernih dan bebas distorsi khas kamera flagship.

 

Mulai #EpicStartsHere dan bikin foto miniatur jadi lebih hidup dengan Galaxy S23 FE!

Sudah tidak sabar untuk mengabadikan koleksi miniatur mainan yang kamu miliki? Kabar baiknya kamu sudah bisa membeli langsung device Galaxy S23 FE ini di gerai retail terdekat atau secara daring. Galaxy S23 FE tersedia dalam beragam pilihan warna pastel kekinian yang cocok dengan style anak muda, yakni Graphite, Cream, Mint, Purple, serta warna Indigo yang eksklusif bisa kamu dapatkan jika melakukan pembelian secara online.

Galaxy S23 FE ini dijual mulai dari harga Rp8.999.000 (128 GB) dan Rp9.999.000 (256 GB). Jika kamu melakukan pembelian dari 1 hingga 15 November 2023, kamu juga bisa mendapat berbagai penawaran menarik seperti cashback Rp1.000.000 untuk pembelian Galaxy S23 FE bersamaan dengan Galaxy Wearable atau Accessories di Samsung.com, Free XL eSim Data Plan 60GB/12 bulan dan subscription YouTube Premium selama 4 bulan.

Bukan hanya itu, untuk meningkatkan skill set photography di kalangan anak muda, Samsung juga menghadirkan Galaxy Campus di Universitas Indonesia pada 12 November – 8 Desember 2023 dan Bina Nusantara Alam Sutera & Anggrek pada 16 November – 15 Desember 2023 untuk menjadi ruang bagi mereka mengembangkan passionnya. Dalam event ini, akan ada photography workshop hingga Tech Talks bersama sejumlah narasumber muda yang memiliki wawasan tentang trend teknologi yang berkembang belakangan ini dan sangat cocok untuk diikuti mahasiswa. Akan ada juga Master Class untuk pembuatan CV dan tips persiapan interview bagi para mahasiswa yang akan melanjutkan karirnya ke jenjang profesional yang lebih tinggi.(*) 

Sumber: