Apa Beda Rutan dan Lapas? Mau Tahu Perbedaannya, Simak Penjelasannya
Rutan dan Lapas adalah dua hal yang berbeda dalam sistem hukum.--
- Lapas adalah tempat di mana pembinaan terhadap narapidana dilakukan setelah putusan inkrah.
- Yang menghuni Lapas adalah narapidana, yaitu orang yang telah diputuskan bersalah oleh pengadilan.
- Lamanya pembinaan di Lapas bergantung pada durasi hukuman yang ditetapkan oleh pengadilan.
- Setelah dijatuhi hukuman berdasarkan putusan inkrah, narapidana akan dibina di Lapas untuk mempersiapkan reintegrasi sosial setelah bebas. (mik)
Sumber: