Mengenang 2 Tahun Tragedi Kanjuruhan, Curva Sud Arema Gelar Doa Bersama
Doa bersama yang dihadiri sejumlah tokoh berlangsung khusyuk.--
BACA JUGA:Polres Malang Renovasi Rumah Keluarga Tragedi Kanjuruhan
BACA JUGA:Peringati Setahun Tragedi Kanjuruhan, Lakukan Doa Bersama
Begitu pula, Presidium Aremania Sam Ali Rifki mewakili Aremania menyampaikan terimakasih pada Curva Sud Arema yang telah menggelar doa bersama untuk korban tragedi Kanjuruhan pada 1 Oktober 2022 silam.
“Semoga amal ibadah kita dapat diterima dan saudara-saudara kita mendapatkan tempat yang tenang,” tuturnya. (bgs/ari)
Sumber: