Pendaftaran Pilwali Kota Malang Dimulai, DPRD Jatim Turun Gunung

Pendaftaran Pilwali Kota Malang Dimulai, DPRD Jatim Turun Gunung

Komisi A DPRD Jatim, saat pantau pengamanan pilkada di Kota Malang--

"Masukan dari Komisi A akan kami jadikan pedoman dalam pelaksanaan tugas ke depannya," jelasnya.

BACA JUGA:Kejaksaan Negeri Kota Malang Teguhkan Komitmen Pengamanan Pembangunan Gedung Kantor Ops Polresta Malang Kota

Dalam rapat koordinasi, turut hadir Ketua KPU Kota Malang, dan Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran Bawaslu Kota Malang.

Dalam rangkaian pemantauan,  termasuk Kabupaten Sidoarjo, Kota Probolinggo, dan Kabupaten Pasuruan.(edr)

Sumber: