Terprovokator Kaus Bertuliskan Remaja Ganas, 6 Pesilat Rampas Motor dan HP

Terprovokator Kaus Bertuliskan Remaja Ganas, 6 Pesilat Rampas Motor dan HP

Kapolsek Karangpilang Kompol Risky Fardian menunjukkan barang bukti dan oknum pesilat yang mengeroyok remaja di Jalan Mastrip Kemlaten. -Oskario Udayana-

Kemudian korban melapor ke Polsek Karangpilang. Anggota kemudian melakukan penyelidikan dan memeriksa CCTV di sekitar TKP hingga berhasil mengidentifikasi. Hasilnya, enam pesilat berhasil dibekuk. 

BACA JUGA:Kiai Lecehkan Santriwati di Ponpes Gresik Resmi Jadi Tersangka

Dari tangan para tersangka, polisi juga menyita barang bukti motor yang dijadikan sarana para tersangka, batu, besi, ruyung, dan palu. 

BACA JUGA:Adu Moncong Dua Mobil Picu Kemacetan di Jalan Raya Manyar Gresik

"Dalam kasus ini, enam tersangka telah ditetapkan tersangka, tiga di antaranya masih di bawah umur, sementara empat orang lainnya hanya ikut-ikutan," tegas Risky.

Sementara itu, Akbar di hadapan penyidik mengaku membawa kabur motor rencananya akan digunakan sendiri dan HPnya akan dijual. Tapi belum kesampaian lebih dulu ditangkap polisi bersama kawan-kawannya. 

"Akan saya pakai sendiri motornya Pak," terang Akbar. (*)

Sumber: