Debu Tebal hingga Jalan Becek, Aktivitas Tambang Galian C di Karangpakis Dikeluhkan Warga

Debu Tebal hingga Jalan Becek, Aktivitas Tambang Galian C di Karangpakis Dikeluhkan Warga

Aktivitas tambang galian C yang beroperasi di Desa Karangpakis, Kecamatan Kabuh --

BACA JUGA:Resahkan Warga, Bupati Mojokerto Pantau Tambang Galian C di Ngoro

“Kami akan melakukan mediasi sesuai dengan tugas dan fungsi pemerintah desa. Selain itu, kami juga akan berkoordinasi dengan pihak pengusaha terkait adanya keluhan ini, supaya bisa segera ada solusi,” jelasnya.

Joko menambahkan, di Desa Karangpakis memang terdapat satu tambang galian C yang hingga saat ini masih aktif beroperasi. Aktivitas tambang tersebut, kata dia, sudah berlangsung cukup lama dan diketahui telah mengantongi izin resmi dari pihak berwenang.

“Memang di desa kami ada satu tambang yang masih aktif. Kegiatan tambang itu sudah lama berjalan dan setahu kami sudah memiliki izin,” pungkasnya.(war/wan)

Sumber: