"Penumpang minibus ada 2 penumpang dewasa termasuk sopir, 6 orang lainnya adalah anak-anak. Semua penumpang minibus selamat dan hanya mengalami lecet-lecet," lanjut Khunaefi.
BACA JUGA: Personel Satlantas Polres Pasuruan Siaga di Musim Hujan
Korban tewas oleh petugas dievakuasi ke RSUD Bangil, dan penumpang minibus yang mengalami luka lecet di bawa ke Puskesmas Purwosari untuk penanganan medis.
BACA JUGA:Satlantas Polres Pasuruan Raih Juara III Lomba Olah TKP
Satlantas Polres Pasuruan mengimbau kepada para pengendara kendaraan agar tetap konsentrasi saat berkendara, mengingat arus lalu lintas di jalur utama Pasuruan-Malang masih relatif padat. (*)