Ini Keistimewaan Hari Jumat

Jumat 01-03-2024,06:07 WIB
Reporter : Arif Alfiansyah
Editor : Eko Yudiono

Sedekah dapat dilakukan oleh seorang Muslim baik secara terang-terangan ataupun sembunyi-sembunyi tergantung niat dari diri kita pribadi, sebagaimana Allah Subhanahu Wa Ta ala berfirman (QS Al Baqarah ayat 271).

“Jika kamu menampakkan sedekah-sedekahmu, maka itu baik. Dan jika kamu menyembunyikannya dan memberikannya kepada orang-orang fakir, maka itu lebih baik bagimu dan Allah akan menghapus sebagian kesalahan-kesalahanmu. Dan Allah Mahamengetahui apa yang kamu kerjakan, " jelasnya. 

Soal itu dianggap Riya, menurutnya soal niat. Riya itu karena ada unsur kesombongan. Riya adalah salah satu perbuatan yang dibenci oleh Allah SWT. Riya termasuk ke golongan perbuatan tercela dalam Islam.

"Semua itu tergantung niatnya," pungkasnya. (alf)

Kategori :