Bus Peziarah vs Truk di Gresik, Ini Daftar Korban Luka Hingga Meninggal Dunia

Minggu 28-01-2024,11:48 WIB
Reporter : Faisal Danny
Editor : Fatkhul Aziz

GRESIK, MEMORANDUM - Kecelakaan bus pariwisata bermuatan peziarah asal Dusun Jetak, Desa Karangjati, Pandaan, Pasuruan yang menabrak truk di Jalan Raya Bungah, Gresik merenggut 4 korban jiwa dan puluhan korban luka.

Berikut daftar korban meninggal dunia:

1. Kasmini (63), warga Dusun Sentir Rt 2 Rw 4 Desa Wedoro, Kecmaatan Pandaan, Pasuruan

2. Norman Alif Agustya (28), warga Dusun Jetak RT 4 RW 3 Desa Karangjati, Kecamatan Pandaan. Pasuruan

3. Anik (55), warga Dusun Jetak RT 4 RW 3 Desa Karangjati, Kecamatan Pandaan, Kabupaten Pasuruan

BACA JUGA:Bus Peziarah asal Pasuruan Adu Banteng Vs Tronton di Gresik, 4 Tewas

4. Auliyah Mahfiro Rahmadani (17), warga Dusun Jetak RT 4 RW 3 Desa Karangjati,  Kecamatan Pandaan, Pasuruan

Korban luka ringan: 

1. Masrukin (55), sopir bus, warga Dusun Kanigoro, RT 13 RW 4 Desa Keboharan, Krian, Sidoarjo

2. Utanta Ihza Mahendta (17), warga Dusun Jetak RT 4 RW 3 Desa Karangjati,  Kecamatan Pandaan, Pasuruan

3. Meta Herlin Nurjayanti (33), warga Dusun Jetak, RT 4, RW 3 Desa Karangjati, Kecamatan Pandaan Pasuruan 

4. Ida Rochmawati (48), warga Dusun Jetak, RT 4, RW 3 Desa Karangjati, Kecamatan Pandaan Pasuruan 

5. Putut Santoso (45), warga Dusun Jetak, RT 4, RW 3 Desa Karangjati, Kecamatan Pandaan Pasuruan 

6. Sri Sulastri (56), warga Dusun Jetak, RT 4, RW 3 Desa Karangjati, Kecamatan Pandaan Pasuruan 

7. Darip (76), warga Dusun Jetak, RT 4, RW 3 Desa Karangjati, Kecamatan Pandaan Pasuruan 

Kategori :