Bojonegoro, memorandum.co.id - Polres Bojonegoro menggelar upacara Hari Bhayangkara Ke-77 Tahun 2023 di Alun-alun Kota Bojonegoro, Sabtu (1/7/2023). Dalam upacara tersebut, Kapolres Bojonegoro, AKBP Rogib Triyanto sebagai Inspektur Upacara (Irup) dan dihadiri jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Bojonegoro, TNI-Polri, Organisasi Perangkat Daerah(OPD) Bojonegoro, tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, instansi terkait, PP Polri dan tamu undangan lainnya. Kapolres Bojonegoro menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada jajaran Forkopimda Bojonegoro, instansi terkait, para tokoh agama, masyarakat, pemuda/mahasiswa dan tamu undangan lainnya. “Saya selaku Kapolres Bojonegoro beserta jajaran mengucapkan terima kasih kepada jajaran Forkopimda, TNI-Polri serta seluruh elemen keagaman dan kepemudaan yang telah hadir dalam upacara Hari Bhayangkara ke 77 Tahun 2023 dan kerjasama selama ini dalam menjaga Keamanan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) diwilayah Bojonegoro aman dan kondusif,” ucap Kapolres. “Semoga Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa memberikan perlindungan kepada kita semua dalam menjaga Kamtibmas serta menjadi pelayan, pelindung dan pengayom masyarakat,” pungkas orang nomor satu di jajaran Polres Bojonegoro ini. (top/ziz)
Polres Bojonegoro Gelar Upacara Hari Bhayangkara Ke-77
Minggu 02-07-2023,10:23 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 15-01-2026,11:58 WIB
Skandal Sabu Libatkan Oknum Polisi, Empat Anggota Polres Madiun Kota Diperiksa
Kamis 15-01-2026,13:31 WIB
Pimpin Sertijab PJU, Kapolres Jombang Tekankan Profesionalisme
Kamis 15-01-2026,06:01 WIB
Saat 'Fun Run' Jadi Gaya Hidup Paling Hits Saat Ini
Kamis 15-01-2026,08:00 WIB
Saat Tenang Menjelma Jadi Fenomena
Kamis 15-01-2026,10:59 WIB
Kucurkan Rp5 Juta per RW untuk Kepemudaan, DPRD Surabaya Dorong Anggaran Pemuda Fokus pada Literasi dan UMKM
Terkini
Kamis 15-01-2026,22:32 WIB
Antisipasi Burnout, ASN Kemendukbangga Jatim Dibekali Strategi Jaga Kesehatan Mental
Kamis 15-01-2026,21:37 WIB
Hadiri Harlah Ke-2 PKDI di Gresik, Wagub Emil Dardak Ajak Kepala Desa Mandiri di Tengah Keterbatasan Fiskal
Kamis 15-01-2026,20:47 WIB
Kapolres Gresik Pimpin Commander Wish, Tegaskan Polri Presisi dan Pelayanan Humanis
Kamis 15-01-2026,20:39 WIB
Libur Panjang Isra Mikraj, KAI Daop 8 Surabaya Siapkan Kereta Tambahan
Kamis 15-01-2026,20:31 WIB