Gresik, memorandum.co.id - Kebakaran hebat melahap pabrik kayu di Jalan Raya Putatlor, Kecamatan Menganti, Gresik, Rabu (21/6/2023) pagi. Belum diketahui secara pasti penyebab kebakaran tersebut. Kobaran api menyala hebat melahap tumpukan kayu dan bangunan pabrik. Kepulan asap tebal membubung ke angkasa. Kebakaran tersebut menggegerkan warga sekitar. Banyaknya material yang mudah terbakar membuat lidah api dengan cepat membesar. Petugas bahkan harus menjebol tembok agar memudahkan proses pemadaman. Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Gresik, Agustin Halomoan Sinaga membenarkan adanya kebakaran tersebut. Pihaknya sudah menerjunkan armada dan personel damkar untuk menjinakkan si jago merah. "Personel damkar sudah berada di lokasi untuk melakukan pemadaman. Saat ini masih berlangsung pemadaman dan pembasahan," tandasnya singkat.(and/har/ziz)
Pabrik Kayu di Menganti Gresik Terbakar
Rabu 21-06-2023,09:25 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 24-12-2024,19:21 WIB
Main Hujan Bersama Kakak, Balita Babatan Wiyung Hilang Terseret Arus Sungai
Rabu 25-12-2024,04:12 WIB
Belum Ditemukan, Pencarian Bocah Tercebur Saluran Air di Babatan Wiyung Dihentikan Sementara
Selasa 24-12-2024,18:34 WIB
Hujan Deras, Banjir Rendam Beberapa Titik di Surabaya
Selasa 24-12-2024,18:51 WIB
Tabrak Lari Mercy Hitam di Kenjeran Sebabkan 8 Korban di 6 TKP, Berikut Identitasnya
Selasa 24-12-2024,18:04 WIB
Kelebihan Muatan, Truk Terguling di Perempatan Brak Kota Probolinggo
Terkini
Rabu 25-12-2024,11:55 WIB
Toleransi Kuat, Natal di GKJW Mlaten Krembung Sidoarjo Aman dan Nyaman
Rabu 25-12-2024,10:42 WIB
Misa Malam Natal, Kapolres dan Forkopimda Sambangi Gereja di Bojonegoro
Rabu 25-12-2024,09:35 WIB
138 Anak di Jatim Terpapar Penyalahgunaan Narkoba: Pengguna hingga Kurir
Rabu 25-12-2024,09:21 WIB