Surabaya, memorandum.co.id - Sebagai bentuk perhatian dan kepedulian, Kapolsek Bubutan Kompol Dwi Okta Herianto bersama Ketua Bhayangkari dan PJU menjenguk Aiptu Supriyanto, anggota Binmaspol Polsek Bubutan yang sakit stroke di RS Bhayangkara Polda Jatim, Selasa (20/6/2023). Kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian sosial kepada anggota, sekaligus menjalin hubungan silaturahmi dan kebersamaan antar anggota dan pimpinan. Kompol Dwi Okta Herianto bersama Ketua Bhayangkari Ranting Bubutan Ersa Okta dalam kunjungannya memberikan motivasi kepada Aiptu Supriyanto beserta istri agar selalu tabah dan tegar dalam menjalani ujian dari Allah SWT. "Semoga Aiptu Supriyanto bisa segera pulih dari sakit stroke yang sedang dialami sekarang dan bisa kembali bergabung dinas bersama rekan rekan kerjanya," ujarnya. Pada kesempatan yang sama Aiptu Supriyanto didampingi keluarganya,menyampaikan terima kasih kepada Kapolsek bahwa ditengah-tengah kesibukannya disempatkan untuk menjenguk dirinya. Kunjungan yang dilakukan menambah semangatnya untuk sembuh. “Mohon doanya dari Kapolsek dan anggota agar saya diberi kesembuhan dan bisa dinas kembali,” jelas Aiptu Supriyanto.(mtr/ziz)
Wujud Kepedulian, Kapolsek Bubutan Jenguk Anggota yang Sakit
Selasa 20-06-2023,15:31 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 29-11-2024,14:43 WIB
Kejari Ngawi Tetapkan Mantan Kadindik Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Rp19 Miliar
Jumat 29-11-2024,17:20 WIB
Catatan Eko Yudiono: Persebaya Boleh Percaya Diri tapi Waspada Jadi Keharusan
Jumat 29-11-2024,15:42 WIB
Jelang Laga Persebaya Vs Arema FC, Polrestabes Surabaya Siagakan Personel Antisipasi Kerawanan
Jumat 29-11-2024,18:44 WIB
Korban Banjir di Malang Selatan: Satu Ditemukan Meninggal, Satu Masih Hilang
Jumat 29-11-2024,13:52 WIB
Gagal Nyalip, Pemotor Asal Dukuh Bulak Banteng Tewas Terlindas Truk di Jalan Tambak Osowilangun
Terkini
Jumat 29-11-2024,23:43 WIB
Dandim Jember Tinjau Langsung Jalan Bandealit yang Ambles Akibat Hujan Deras
Jumat 29-11-2024,23:36 WIB
Suara Kotak Kosong Cukup Tinggi, Pengamat Politik Sebut Calon Kepala Daerah Terpilih Perlu Evaluasi
Jumat 29-11-2024,23:30 WIB
SRC dan Mensos Gus Ipul Sinergikan Upaya Pengusulan RM Margono Djojohadikusumo Jadi Pahlawan Nasional
Jumat 29-11-2024,23:24 WIB
Kapolsek Gayungan Pimpin Pengamanan Rekapitulasi Pilkada di Dukuh Menanggal
Jumat 29-11-2024,23:18 WIB