Sidoarjo, memorandum.co.id - Setelah bulan Ramadan, momen Hari Raya Idulfitri ruang tahanan Polresta Sidoarjo didatangi keluarga untuk jenguk tahanan, Selasa (25/4/2023). Guna mendukung kenyamanan jenguk tahanan, polisi menyediakan bingkisan lebaran dan snack bagi keluarga tahanan yang datang. Hal ini juga sebagai wujud pelayanan di ruang jenguk tahanan Polresta Sidoarjo. Mengetahui adanya keluarga tahanan yang datang, Kapolresta Sidoarjo, Kombes Pol. Kusumo Wahyu Bintoro peduli dengan menemui mereka. Serta menyerahkan bingkisan lebaran dan snack kepada keluarga tahanan. “Hari ini di waktu jenguk tahanan, kami lakukan pengecekan dan bersilaturahmi dengan pihak keluarga orang yang sedang berurusan dengan hukum di ruang tahanan Polresta Sidoarjo. Harapannya silaturahmi mereka berlangsung aman dan nyaman,” jelasnya. Kapolresta Sidoarjo berharap dengan berjalannya proses hukum, yang bersangkutan dapat introspeksi diri atas perbuatan pelanggaran hukumnya. Untuk keluarga senantiasa diberi kekuatan juga kesabaran.(jok)
Kapolresta Sidoarjo Beri Bingkisan Lebaran ke Keluarga Tahanan
Selasa 25-04-2023,13:52 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 03-01-2026,10:02 WIB
Jalin Sinergisitas dengan Media, Kapolres Tulungagung Kunjungi Kantor AJT
Sabtu 03-01-2026,09:03 WIB
Kayutangan Heritage Dinilai Layak Jadi Percontohan Nasional
Sabtu 03-01-2026,11:02 WIB
Akselerasi PSN di Bondowoso, Kakanwil BPN Jatim dan Komisi II DPR RI Pastikan Layanan Pertanahan Prima
Sabtu 03-01-2026,13:01 WIB
Dua Kali Ledakan Picu Kebakaran di Srengganan Dalam, Polsek Simokerto Pastikan Situasi Kondusif
Sabtu 03-01-2026,15:01 WIB
Korsleting Listrik, Satu Minibus di Tulungagung Habis Terbakar
Terkini
Minggu 04-01-2026,07:00 WIB
Polres Tulungagung Catat Peningkatan Jumlah Tindak Pidana Sepanjang Tahun 2025, Ini Penyebabnya
Minggu 04-01-2026,07:00 WIB
Tahun Baru, Hidup Baru: Menggenggam Luka, Melangkah Bahagia (3)
Minggu 04-01-2026,06:36 WIB
Wujudkan Mimpi Masyarakat, Kakanwil BPN Jatim Serahkan 999 Sertipikat Redistribusi Tanah di Blitar
Sabtu 03-01-2026,21:11 WIB
Dua Kartu Merah Warnai Derbi Suramadu, Gol Bruno Moreira Antar Persebaya Kalahkan Madura United
Sabtu 03-01-2026,20:15 WIB