Jember, Memorandum.co.id - Kehadiran kali kedua bertugas di Polres Jember, AKP Arum Inambala mengajak awak media dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jember, Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI), dan Forum Wartawan Lintas Media (FWLM) Jember makan siang dan bagi-bagi door prize di Caffe Tebing Botani Sukorambi. "Kami sebenarnya orang lama bertugas di Polres Jember pada tahun 2016 sebagai Kanit Regident (KRI) Satlantas, sedangkan untuk kali ini mendapatkan amanah lagi sebagai Kasat Lantas Polres Jember," kata AKP Arum Inambala, Selasa (14/2/2023). Sebagai jabatan apapun yang terpenting, lanjut Arum Inambala, bisa memberikan yang terbaik bagi siapapun. "Baik pada wartawan cetak, online, televisi dan netizen, Kami membuka diri dan jembatan seluas-luasnya. Ke depannya kegiatan-kegiatan seperti ini perlu dijadwalkan setiap satu bulan sekali dengan konsep yang berbeda-beda. Tidak ada batasan di antara kita karena saya mencari keluarga," beber mantan Kasat Lantas Polres Tuban ini. Acara dilaksanakan dengan makan siang bersama diselingi berbagi belasan door prize (undian) bagi yang hadir dan diakhiri foto bersama.(edy)
Perkuat Sinergi, Kasat Lantas Polres Jember Kumpul Bareng Jurnalis
Selasa 14-02-2023,15:54 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 28-01-2026,14:19 WIB
KPK Perluas Pengeledahan di Madiun: Mobil Mewah, Uang, Hingga Dokumen Turut Disita
Rabu 28-01-2026,11:34 WIB
Polsek Wiyung Sambangi Warga Terkait Temuan Motor di Bazar Barang Bukti Polrestabes Surabaya
Rabu 28-01-2026,17:31 WIB
Polisi Periksa 13 Saksi Kasus Dugaan Pemalsuan Dokumen Nenek Elina
Rabu 28-01-2026,10:56 WIB
Dukung Program JKN, Ratusan Kepala Daerah Terima Penghargaan di UHC Awards 2026
Rabu 28-01-2026,17:01 WIB
Kasus 6 Pasien Rehabilitasi LRPPN Surabaya Kabur, Ahli Pidana: Harus Ditertibkan Sesuai UU Narkoba
Terkini
Kamis 29-01-2026,07:05 WIB
Sambut Tahun Kuda Api, Mercure Surabaya Grand Mirama Gelar Perayaan Imlek 'Eternal Lunar Grace'
Kamis 29-01-2026,06:51 WIB
West Ham Izinkan Paquetá Tes Medis, Flamengo Siap Tebus Jelang Piala Dunia
Kamis 29-01-2026,06:40 WIB
Haaland Akhiri Puasa Gol, Manchester City Tembus 16 Besar Liga Champions
Kamis 29-01-2026,06:35 WIB
Gandeng PTN-PTS, Wali Kota Eri Pastikan Beasiswa Pemuda Tangguh Tak Lagi Salah Sasaran
Kamis 29-01-2026,06:00 WIB