Surabaya, Memorandum.co.id - Di balik warnanya yang hijau, labu siam memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Sayuran ini dapat langsung dinikmati dengan cara direbus bersama kulitnya maupun diolah menjadi berbagai masakan dengan mengupas kulitnya terlebih dahulu. Berikut beberapa manfaat labu siam. Mengendalikan kadar kolesterol dan berat badan. Labu siam adalah salah satu jenis sayuran yang rendah kalori karena tidak mengandung kolesterol dan lemak jenuh. Kandungan seratnya membantu membuang kolesterol melalui feses. Cara kerja ini cocok untuk menurunkan kolesterol. Namun, labu siam tidak dapat digunakan sebagai pengganti obat kolesterol. Khasiat selanjutnya yakni menangkal radikal bebas. Labu siam adalah sumber vitamin C yang bertindak sebagai antioksidan yang kuat. Antioksidan sendiri adalah zat yang dapat membantu mencegah kerusakan sel yang disebabkan oleh radikal bebas. Membantu mengatasi anemia Kekurangan zat besi dapat membuat seseorang rentan mengalami anemia atau kekurangan hemoglobin. Menariknya, ternyata labu siam adalah salah satu sumber zat besi sehingga berpotensi membantu mengatasi anemia. Merawat kesehatan organ hati Manfaat labu siam selanjutnya adalah membantu merawat organ hati Anda. Khasiat labu siam ini telah dibuktikan dalam beberapa penelitian. Penelitian yang diterbitkan pada Journal of Agricultural and Food Chemistry (2015) menemukan bahwa labu siam berpotensi mencegah dan menyembuhkan lemak hati penyebab penyakit liver, seperti hepatitis, sirosis, bahkan kanker liver. (Rdh)
Khasiat Labu Siam untuk Kolesterol hingga Anemia
Rabu 04-01-2023,10:24 WIB
Reporter : M Ridho
Editor : M Ridho
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 19-01-2026,17:45 WIB
KPK OTT di Kota Madiun, Wali Kota Maidi Diamankan
Senin 19-01-2026,07:30 WIB
Cerita Vania Sabrina, Sukses Go International Lewat Modeling
Senin 19-01-2026,07:57 WIB
Cara Membangun Kebiasaan Olahraga Tanpa Merasa Terbebani
Senin 19-01-2026,17:33 WIB
Modus Wall Charging Fiktif, Marketing Mobil Listrik BYD Didakwa Tipu Konsumen Rp 17,5 Juta
Senin 19-01-2026,12:38 WIB
Kapolres Gresik AKBP Ramadhan Nasution Pimpin Apel Perdana, Tekankan Layananan Masyarakat dengan Hati
Terkini
Senin 19-01-2026,22:38 WIB
Pemkab Gresik Fokus Perbaikan JPD Mulai 2026, DPRD Usul Pemanfaatan Anggaran SILPA
Senin 19-01-2026,20:21 WIB
Imigrasi Bongkar Sindikat Love Scamming Internasional di Tangerang, 27 WNA Diamankan
Senin 19-01-2026,20:18 WIB
Lantai Rumah Warga Tambaksari Keluarkan Asap dan Panas Misterius
Senin 19-01-2026,20:11 WIB
Akibat Hujan, Tembok Sepanjang Dua Puluh Meter Roboh di Pujon Malang
Senin 19-01-2026,20:05 WIB