Malang, memorandum.co.id- Pengurus Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor dan Satkorcab Banser Kabupaten Malang periode 2021-2025, resmi dilantik oleh wakil sekretaris PP GP Ansor Mohammad Abid Umar Faruq ( Gus Abid) di Hotel Grand Kanjuruhan Kepanjen, Minggu (18/12). Ketua Pimpinan Cabang (GP) Ansor Kabupaten Malang dijabat oleh Fatkhurrozi. Sedangkan Kepala Satkorcab Banser Kabupaten Malang diemban Faikhul Aziz. "Bahwa pemuda Ansor ini adalah generasi emas bukan hanya untuk NU, tapi juga untuk bangsa dan negara bahkan dunia," ungkap Fatkhurrozi.
Pengurus GP Ansor dan Banser Kabupaten Malang Dilantik
Senin 19-12-2022,11:39 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 20-01-2026,08:39 WIB
Evolusi Karier Natkeni: Dari Lulusan Cumlaude ITS hingga Top 16 Miss Indonesia
Selasa 20-01-2026,08:18 WIB
Dua Kasus yang Ditengarai Umar Faruq Dibunuh di Wonokusumo Jaya Surabaya
Selasa 20-01-2026,12:27 WIB
Ada Motif Asmara di Balik Pembunuhan Wonokusumo Jaya
Selasa 20-01-2026,13:41 WIB
Geger! Warga Asemrowo Temukan Pria Tewas Gantung Diri di Kusen Pintu Kamar Tidur
Selasa 20-01-2026,07:57 WIB
Tiba di Gedung KPK, Maidi: Saya Tidak Pernah Lelah untuk Membangun Kota Madiun
Terkini
Selasa 20-01-2026,23:12 WIB
Ratusan Becak Listrik di Malang Diharapkan Dukung Pariwisata Kota
Selasa 20-01-2026,22:49 WIB
Kapolres Batu Gelar Tactical Floor Game Matangkan Pengamanan Liga 4 di Stadion Brantas
Selasa 20-01-2026,22:40 WIB
Kapolres Batu Tinjau Lokasi Longsor Payung 2 Pastikan Keselamatan Warga
Selasa 20-01-2026,21:44 WIB
Kapal Bocor di Perairan Masalembo, 18 ABK Berhasil Dievakuasi Selamat
Selasa 20-01-2026,21:05 WIB