Lamongan, memorandum.co.id- Direktorat Lalu Lintas Polda Jawa Timur melalui Satlantas Polres Lamongan memberikan bantuan kepada anak yatim piatu dari Almarhum Bripka Advent Lumban Touruan di Perum Graha Indah Lamongan, Selasa (19/11) sore. Penyaluran bantuan uang tunai sebesar Rp 3 juta dan bingkisan sembako diberikan Kanit Regristrasi dan Identifikasi (Regident) Satlantas Polres Lamongan Iptu Dini Annisa Rahmat didampingi Paur SIM Aipda Sugiono dan staf Bripda Devi Yah. Menurut Iptu Dini pemberian bantuan tersebut sebagai wujud kepedulian Dirlantas Polda Jatim kepada yatim piatu yang membutuhkan, dalam hal ini adalah anak atau keluarga dari anggota kepolisian yang sudah meninggal dunia. "Jadi Dirlantas Polda Jatim memberikan pengarahan kepada Satlantas Polres Lamongan untuk menyerahkan santunan kepada anak yatim tersebut, sebagai salah satu wujud pengabdian Polri kepada masyarakat," jelasnya Dini berharap, sedikit bantuan yang diberikan tersebut bisa bermanfaat bagi penerima dan menjadi keberkahan bagi institusi kepolisian dalam menjalankan tugas negara dan masyarakat. "Jika dilihat tidak begitu besar apa yang diberikan. Tetapi kami berharap bisa bermanfaat," pungkasnya (al/har/udi)
Dirlantas Polda Jatim Santuni Yatim Piatu
Selasa 19-11-2019,17:40 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,14:05 WIB
Ribuan Warga Kota Blitar Penuhi Kampanye Akbar Bambang-Bayu
Sabtu 23-11-2024,20:00 WIB
Warga Desa Jatisari Tewas Tertabrak KA Barang, Berikut Kronologinya
Sabtu 23-11-2024,07:04 WIB
Survei ARCI, Paslon Madiun Unggul Lantaran Kepuasan Kinerja
Sabtu 23-11-2024,19:28 WIB
Ribuan Warga Blitar Semarakkan Kampanye Akbar 'Menjemput Kemenangan' Rijanto-Beky
Sabtu 23-11-2024,16:17 WIB
Pengawasan Pilkada Serentak 2024 di Ngawi: Amanat Undang-Undang dan Peran Bawaslu
Terkini
Sabtu 23-11-2024,21:48 WIB
Risma Janjikan Solusi Air Bersih dan Murah untuk Warga Sidoarjo
Sabtu 23-11-2024,21:34 WIB
Pilkada Blitar 2024: Beky Herdihansah Janji Sumbangkan Seluruh Gajinya Selama Menjabat ke Anak Yatim Piatu
Sabtu 23-11-2024,21:09 WIB
Tokoh Nasional Hadiri Wisuda UWG Malang, Sampaikan Orasi Ilmiah Inspiratif untuk Bakar Semangat Wisudawan
Sabtu 23-11-2024,21:04 WIB
Arus Balik Dukungan Tak Terbendung, Risma-Gus Hans Diyakini Memimpin Jawa Timur
Sabtu 23-11-2024,21:00 WIB