Surabaya, memorandum.co.id - Polsek Wonocolo mengadakan sosialisasi wawasan kebangsaan dan ketahanan nasional di kantor Kecamatan Wonocolo, Selasa (11/10/2022) siang. Kegiatan itu merupakan implementasi Permendagri Nomor 71 Tahun 2012 tentang Pedoman Pendidikan Wawasan Kebangsaan. Selain itu, serta dalam rangka memelihara semangat persatuan dan kesatuan negara Kesatuan Republik Indonesia. Dalam acara itu, Kanit Intelkam Polsek Wonocolo Iptu Mulyono juga meminta kerja sama warga, agar bersama-sama menjaga kamtibmas. "Kamtibmas suatu wilayah tanggung jawab kita bersama. Polisi tidak bisa berbuat apa-apa jika tak dibantu masyarakat sekitar. Jadi diharapkan kita berkolaborasi untuk menciptakan situasi kondusif," kata dia. Menurutnya, demi menjamin keamanan di wilayah, perlu kesadaran pribadi dari warga. Misalnya, kata Mulyono, banyaknya curanmor di suatu wilayah. Warga sekitar bisa menyiapkan keamanan swakarsa. Selain itu, terpenting juga meminimalisir kejadian dengan memasang kamera closed circuit television (CCTV) dan memasang gembok tambahan. "Dengan demikian, minimal wilayah kita aman," tutup dia.(fdn)
Polsek Wonocolo Ajak Warga Berkolaborasi Ciptakan Kamtibmas
Selasa 11-10-2022,16:15 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 13-01-2026,18:38 WIB
Aksi Biadab Bripka Agus dan Suyitno Bunuh Mahasiswi UMM, Dicekik dengan Kondisi Tangan dan Kaki Terikat
Selasa 13-01-2026,18:48 WIB
Ikuti Rekomendasi KPK, Wali Kota Madiun Targetkan Proyek Strategis Lelang Sejak Februari
Selasa 13-01-2026,18:29 WIB
Keluhkan Bansos Tak Pernah Turun Sejak 2021, Warga Gersikan Datangi Rumah Aspirasi Armuji
Selasa 13-01-2026,20:42 WIB
DPRD Surabaya Minta Wali Kota Tegas, Hak Warga Bale Hinggil Diutamakan dari Investor
Selasa 13-01-2026,20:48 WIB
16 Ribu Siswa SLTA Hadiri UB Education Expo di Malang
Terkini
Rabu 14-01-2026,17:54 WIB
Satgas Anti Premanisme dan Mafia Tanah Surabaya Kantongi Delapan Kasus Pungli
Rabu 14-01-2026,17:44 WIB
Kejari Magetan Tak Bisa Intervensi Pemkab Terkait Aset Mangkrak
Rabu 14-01-2026,17:40 WIB
Tiga Tahun Jalan Desa di Ponorogo Ambles Belum Diperbaiki Pemerintah
Rabu 14-01-2026,17:34 WIB
Lantik 1.000 Pengurus di Kabupaten Malang, HKTI Tegaskan Komitmen Kedaulatan Pangan
Rabu 14-01-2026,17:34 WIB