Lamongan, memorandum.co.id - Hujan lebat disertai angin puting beliung melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Lamongan. Akibatnya sejumlah rumah di wilayah Kecamatan Modo dan Sambeng rusak di bagian atap dan genting. Peristiwa tersebut terjadi pada Sabtu (9/11) sore hingga malam, untuk wilayah Kecamatan Sambeng, terjadi di Dusun Nogo Desa Nogojatisari, ada sebanyak 21 rumah mengalami kerusakan di bagian atap dan genting-genting warga bertebaran akibat terjangan angin. Sementara di Kecamatan Modo puting beliung menerjang rumah warga di Dusun Jati Desa Jatipayak, Desa Sumberagung, Desa Kedung Pengaron, Jati Payah dan Desa Sidomulyo.[penci_related_posts dis_pview="no" dis_pdate="no" title="baca juga" background="" border="" thumbright="no" number="4" style="list" align="left" withids="" displayby="tag" orderby="rand"] Berdasarkan informasi yang dihimpun di Dusun Terongglonggong Desa Sumberagung, ada dua rumah roboh dan 15 rumah rusak. Rumah tersebut tersebut milik Hartono dan Abdul Rokim warga Terongglo. Selain itu di Dusun Sumberwunggu Desa Kedungpengaron 3 kandang ayam roboh, yaitu milik Mulyadi, Suklan dan milik Surodo. Kerugian ditaksir 3 kandang ayam yang romboh tersebut mencapai hampir Rp 300 juta. Untuk di Desa Jatipayak, rumah yang roboh diantaranya milik Abdul Mujib. Kasi Tanggap Darurat Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Lamongan, Muslimin membenarkan adanya bencana alam tersebut. "Benar mas. Mangkanya kami menghimbau kepada masyarakat agar waspada dan hati-hati. Karena potensi terjadi di daerah lain sangat mungkin, menginggat hujan dan angin puting beliung sangat mungkin terjadi," jelas Muslimin, Minggu (10/11) siang. (al/har/gus)
Puting Beliung Terjang Rumah Warga di Lamongan
Minggu 10-11-2019,14:12 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,14:05 WIB
Ribuan Warga Kota Blitar Penuhi Kampanye Akbar Bambang-Bayu
Sabtu 23-11-2024,20:00 WIB
Warga Desa Jatisari Tewas Tertabrak KA Barang, Berikut Kronologinya
Sabtu 23-11-2024,07:04 WIB
Survei ARCI, Paslon Madiun Unggul Lantaran Kepuasan Kinerja
Sabtu 23-11-2024,19:28 WIB
Ribuan Warga Blitar Semarakkan Kampanye Akbar 'Menjemput Kemenangan' Rijanto-Beky
Sabtu 23-11-2024,16:17 WIB
Pengawasan Pilkada Serentak 2024 di Ngawi: Amanat Undang-Undang dan Peran Bawaslu
Terkini
Sabtu 23-11-2024,21:48 WIB
Risma Janjikan Solusi Air Bersih dan Murah untuk Warga Sidoarjo
Sabtu 23-11-2024,21:34 WIB
Pilkada Blitar 2024: Beky Herdihansah Janji Sumbangkan Seluruh Gajinya Selama Menjabat ke Anak Yatim Piatu
Sabtu 23-11-2024,21:09 WIB
Tokoh Nasional Hadiri Wisuda UWG Malang, Sampaikan Orasi Ilmiah Inspiratif untuk Bakar Semangat Wisudawan
Sabtu 23-11-2024,21:04 WIB
Arus Balik Dukungan Tak Terbendung, Risma-Gus Hans Diyakini Memimpin Jawa Timur
Sabtu 23-11-2024,21:00 WIB