Surabaya memorandum.co.id - Banjir rob kembali melanda Jalan Kalianak. Kali ini, ketinggian banjir tersebut hingga lutut orang dewasa, Kamis (16/6/2022). Banjir yang datang sebulan dua kali tersebut tak hanya merendam rumah warga, tetapi juga merendam akses jalan di Kalianak. “Mulai saya kecil sudah banjir terus dan sekarang umur saya sudah 52 tahun. Di RW 08 itu agak mendingan. Karena mereka ada seperti bendungan jadi tidak terlalu tinggi banjirnya,” ujar Budi, Ketua RT 02 RW 07 Kalianak. Lanjut Budi, ia bersama warga dan dinas terkait berkoordinasi untuk melebarkan gorong-gorong untuk menimalisir terjadinya banjir. Namun hingga saat ini solusi tersebut tidak menjadikan Kalianak bebas banjir. Kustiawan warga RT 03 mengatakan, ketika banjir surut ia harus mengepel rumahnya karena air banjir rob tersebut kotor, dirinya harus melakukan aktivitas tersebut sekitar kurang lebih 15 tahun. “Rumah saya itu sudah paling tinggi dari warga yang lain tetapi masih terdampak juga,” katanya.(x2)
Banjir Rob Kembali Rendam Kalianak
Kamis 16-06-2022,17:48 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 20-11-2024,19:05 WIB
Bawaslu Kabupaten Probolinggo Limpahkan Dugaan Money Politic Zulmi-Rasyid ke Polres Probolinggo Kota
Kamis 21-11-2024,10:46 WIB
Pemotor Vario Tewas Hantam Truk Parkir di Merr Ternyata Berkendara Sambil Lihat HP
Rabu 20-11-2024,18:50 WIB
2 Warga Lemahbang Dilempar Bondet dan Dibacok
Rabu 20-11-2024,22:11 WIB
Pemkab Lamongan Resmikan Pembukaan Pintu Sluis Kuro untuk Dukung Pertanian Bengawan Jero
Kamis 21-11-2024,11:38 WIB
Survei Republic Institute Pilkada Madiun, Maidi-Panuntun Dinilai Unggul
Terkini
Kamis 21-11-2024,18:24 WIB
Kejari Kabupaten Pasuruan Musnahkan Ratusan Barang Bukti Kasus Pidana yang Inkracht
Kamis 21-11-2024,18:15 WIB
Gotong Keranda ke KPU dan Bawaslu, Teriak Demokrasi di Kota Sudah Mati
Kamis 21-11-2024,18:05 WIB
Sidang Kasus Jambret Berujung Maut di Surabaya: Korban Meninggal Akibat Cedera Kepala Parah
Kamis 21-11-2024,17:27 WIB
Pj Wali Kota Batu Dorong Budaya Anti-Korupsi Lewat Pendidikan
Kamis 21-11-2024,17:16 WIB