Surabaya, memorandum.co.id - Pencuri HP tepergok warga di Jalan Wonosari Mulyo lll B. Akibatnya, terduga pelaku itu dapat bogem mentah dari massa yang geram dengan ulahnya. Informasi yang dihimpun memorandum.co.id, kejadian yang diketahui pada Kamis (9/6) sore itu viral setelah sebuah video amatir yang diabadikan warga setempat. Terlihat dua pria dengan wajah berlumuran darah sambil meminta ampunan kepada warga yang menghakimi. Tak lama berselang, aparat kepolisian setempat yang mendapatkan informasi tersebut dengan ke lokasi. Ini untuk mengamankan terduga pelaku dari amukan massal yang semakin brutal karena geram terhadap ulahnya. Kapolsek Semampir Kompol Ari Bayuaji membenarkan bahwa pihaknya yang telah mengamankan terduga pelaku. "Iya benar," kata Ari dikonfirmasi Memorandum, Jumat (10/6). Sementara itu Kanit Reskrim Polsek Semampir Iptu Doni Setiawan menjelaskan bahwa usai kejadian itu korban dievakuasi ke RS untuk mendapat penanganan medis. "Sempat dikeroyok warga dan mengalami luka sehingga dilarikan ke RS," ujarnya. Selanjutnya, kedua pria tersebut dibahwa ke mapolsek guna proses penyelidikan lebih lanjut. "Masih kita kembangkan," imbuhnya. (alf)
Pencuri HP di Jalan Wonosari Dihajar Massa
Jumat 10-06-2022,16:23 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 14-11-2024,17:29 WIB
Manajemen Valhalla Tegaskan Ivan Sugiamto Tak Terkait Kepemilikan Saham Ataupun Pengelola
Kamis 14-11-2024,10:27 WIB
Viral Nama Ivan dalam Kasus SMAK Gloria 2, Bos Rasa Sayang Grup: Bukan Anak Saya
Kamis 14-11-2024,13:21 WIB
Polrestabes Surabaya Tunggu Kedatangan Ivan Sugianto Serahkan Diri
Kamis 14-11-2024,09:21 WIB
Hakim PTUN Batalkan SK Menkumham RI Terkait Pengesahan AD/ART Partai Golkar Berita Hoax
Terkini
Kamis 14-11-2024,23:48 WIB
Jelang Indonesia vs Jepang, STY Minta Pemain Nikmati Pertandingan
Kamis 14-11-2024,23:42 WIB
Siap Tempur, PDI Perjuangan Rekrut 2.736 Saksi di Pilkada Kota Malang 2024
Kamis 14-11-2024,23:37 WIB
Perkuat Komitmen Anti-Korupsi, Sosialisasikan Pelindo Bersih
Kamis 14-11-2024,23:33 WIB
Lewat Film Pendek, Diskominfo Dorong KIM Angkat Potensi UMKM
Kamis 14-11-2024,23:28 WIB