Malang, memorandum.co.id - Babinsa Kelurahan Tulusrejo Peltu Eko Sulistyono dan Kopda Dista bersama babinkamtibmas mendampingi Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Malang menyalurkan bantuan sembako ke warga Jalan Kedawung 2, RT 01/RW 05, Kelurahan Tulusrejo, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, Senin (18/4/2022). Di sana, baru saja mengalami musibah banjir saat hujan deras beberapa waktu lalu. "Bantuan sembako disalurkan Baznas Kota Malang ini diserahkan kepada 32 KK warga terdampak banjir," terangnya dalam keterangan tertulis Penerangan Kodim 083 / Kota Malang. Kopda Dista berharap, bantuan sembako yang disalurkan melalui Baznas Kota Malang bisa sedikit meringankan beban warga terdampak banjir. Terutama meringankan kebutuhan warga terdampak banjir. "Khususnya, terhadap kebutuhan pokok. Terutama di bulan Ramadan. Saat ini harga kebutuhan pokok terus naik," lanjutnya. Acara diawali, sambutan dari pendamping Baznas Kota Malang. Dilanjutkan, dengan pembagian langsung bantuan kepada warga terdampak. Hadir dalam kegiatan tersebut, pendamping dari Baznas Kota Malang, Lurah Tulusrejo, Babinsa dan Babinkamtibmas kelurahan Tulusrejo, Ketua RW 05, serta seluruh warga yang mendapatkan bantuan. (edr)
Warga Terdampak Banjir Digelontor Sembako
Senin 18-04-2022,18:21 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 17-01-2026,10:58 WIB
Kejaksaan Negeri Nganjuk Terima Titipan Uang Pengganti Kasus Korupsi APBDes Ngronggot
Sabtu 17-01-2026,17:08 WIB
Kasus DBD di Kelurahan Kartoharjo Nganjuk Terus Meningkat
Sabtu 17-01-2026,08:59 WIB
Rompi Lepas Jadi Tren Gamis Lebaran 2026, Pasar Kapasan Mulai Diserbu Pembeli
Sabtu 17-01-2026,13:32 WIB
Kapolres Ngawi Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem, Utamakan Keselamatan saat Beraktivitas
Sabtu 17-01-2026,12:50 WIB
Bazar 800 Motor Sitaan dari Pelaku Curanmor Digelar Polrestabes Surabaya, Ini Jadwalnya
Terkini
Sabtu 17-01-2026,21:30 WIB
Tabrak PJU, Dump Truck Terbalik di Trowulan Mojokerto, Sopir Meninggal Dunia
Sabtu 17-01-2026,20:19 WIB
Pesilat Putri SJE PSHT Cabang Nganjuk Sabet Gelar Pesilat Terbaik SMASA Cup 2026
Sabtu 17-01-2026,20:07 WIB
Tingkatkan Kewaspadaan di G-Walk Citraland, Polsek Lakarsantri Gelar Patroli Kota Presisi
Sabtu 17-01-2026,18:36 WIB
Salah Paham Disangka Curi Motor, Pemuda Asal Nganjuk Nyaris Dimassa Warga Driyorejo Gresik
Sabtu 17-01-2026,18:24 WIB