Babinsa Kenjeran Monitoring Wilayah Binaan

Selasa 29-03-2022,16:08 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi

Surabaya, memorandum.co.id - Anggota Koramil 0831/06 Kenjeran melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sambil memberi himbauan kepada warga Sidotopo wetan RT. 3 RW. 7 untuk mematuhui protokol kesehatan kepada para pembeli dan penjual di sepanjang sidotopo wetan Gg Pelatuk dan memberi penekanan terkait kamtibmas. Selasa (29/03/22). Kegiatan patroli dan komsos wilayah dengan warga masyarakat guna terciptanya hubungan yang harmonis antara Babinsa dengan warga binaan. Babinsa Koptu Sumiran mengatakan, Babinsa komsos diwilayah sebagai bentuk hubungan baik antara Babinsa dengan warga, ” tuturnya. (gus)

Tags :
Kategori :

Terkait