Malang, memorandum.co.id - Jajaran Polsek Sukun, Polresta Malang Kota, meringkus MD (37), warga Kelurahan Pagetan, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang di Jalan Yulius Usman, Kecamatan Klojen, Kota Malang. Ia ditangkap atas dugaan kepemilikan ganja. Dan saat dilakukan penangkapan, tersangka kedapatan membawa ganja. "Sebelumnya, petugas menerima laporan dari masyarakat. Kemudian, petugas melakukan penyelidikan dan melakukan penangkapan," terang Wakapolresta Malang Kota AKBP Deni Heryanta saat ungkap kasus di Mapolresta Malang Kota, Rabu (9/2/2022). Ia menambahkan, penangkapan dipimpin Kanitreskrim Polsek Sukun Ipda Zulman Fahmi. Saat itu, gerakan tersangka memang mencurigakan. Sehingga, dengan cepat memberhentikan dan menangkap tersangka di tempat kejadian. Dari hasil penangkapan, berhasil diamankan barang bukti timbangan elektrik dan tas kresek berisi ganja seberat 1.08 kilogram dan HP milik tersangka. "Akibat perbuatannya, tersangka terancam pasal 111 ayat 1 UU RI nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika. Ia terancam hukuman penjara selama 4-12 tahun. Selain itu, denda Rp 800 miliar-Rp 8 miliar," pungkas wakapolresta. (edr/fer)
Polsek Sukun Gagalkan Peredaran 1 Kg Ganja
Rabu 09-02-2022,21:40 WIB
Reporter : Ferry Ardi Setiawan
Editor : Ferry Ardi Setiawan
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 02-03-2025,08:37 WIB
Komunitas Forbhinu Luncurkan 5 Poin Malumat Sikapi Lagu Band Sukatani
Sabtu 01-03-2025,22:32 WIB
BREAKING NEWS: Pesta Gol 4-1ke Gawang Persib, Pelatih Persebaya Paul Munster Aman
Minggu 02-03-2025,08:11 WIB
Kalapas Tulungagung Ajak Warga Binaan Tarawih Berjamaah Sekaligus Ajarkan Doa Terhindar dari Musibah
Minggu 02-03-2025,10:05 WIB
Aksi Peduli Baznas Gresik Salurkan Bantuan ke Warga Terdampak Banjir di Desa Bungah
Minggu 02-03-2025,10:41 WIB
Alasan Jam Tangan Pria Casio Bisa Digunakan di Berbagai Kesempatan
Terkini
Minggu 02-03-2025,20:38 WIB
PJT I Perkuat Komunikasi Publik, Dukung Asta Cita Presiden
Minggu 02-03-2025,20:26 WIB
Plengsengan di Jalan Banyuurip Wetan, Rawan Ambrol, Ancam Rumah Warga
Minggu 02-03-2025,20:14 WIB
Wali Kota Surabaya Mengajak Seluruh Elemen Masyarakat untuk Bersinergi Membangun Kota
Minggu 02-03-2025,19:53 WIB
Acungan Jempol untuk WAGS, Berbagi 1.000 Paket Takjil di Menganti
Minggu 02-03-2025,18:57 WIB