Inggris, memorandum.co.id - Di tengah jadwal padat, juara Liga Premier Manchester City menjamu Leicester City di Stadion Etihad pada Boxing Day untuk memperpanjang rekor tujuh kemenangan domestik berturut-turut, Minggu (26/12/2021) malam WIB. Boxing Day, atau pertandingan sehati setelah Natal menjadi pertandingan penting yang terkadang menentukan juara Liga Inggris di akhir musim. Sampai saat ini, Pep Guardiola, pelatih City melihat, skuadnya relatif tidak terpengaruh oleh serbuan gelombang ketiga virus Corona dan, juga cedera. “Kami tetap fokus ke pertandingan. Melawan Leicester adalah pertandingan penting,” kata Pep. Dia berharap, pemainnya tetap konsentrasi dengan wabah virus Corona. Tidak seperti Aston Villa, Manchester United dan Tottenham Hotspur, City hampir bisa menurunkan skuad utamnya ketika bertemu Leicester di akhir 2021. Leicester, sementara itu, tengah memulihkan diri dari wabah Covid-19 besar dan memiliki serangkaian masalah cedera di barisan pertahanan. Lini belakang mereka sedikit goyah ketika bertemu salah satu tim yang paling menakutkan di Eropa. (ono/gus)
Boxing Day, City Menjamu Leicester di Etihad
Minggu 26-12-2021,09:07 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,10:35 WIB
Polres Jember Jemput Paksa Kades Tanggul Wetan, Diduga Korupsi Dana Kas Desa
Selasa 26-11-2024,17:32 WIB
Jelang Coblosan, Tri Rismaharini Dapat Pesan Ini dari Pengasuh Ponpes Sunan Drajat
Selasa 26-11-2024,16:57 WIB
Catut IMI Jatim, Penyelenggara Drag Race di Sidoarjo Diadukan Polisi
Selasa 26-11-2024,20:28 WIB
Polrestabes Surabaya Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih Pilkada, Ada Promo Makan Bergizi Gratis Menanti
Selasa 26-11-2024,14:14 WIB
Polres Lamongan Gelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak 2024
Terkini
Rabu 27-11-2024,08:20 WIB
Bawaslu Kota Batu Register Pelaku Dugaan Money Politic
Rabu 27-11-2024,07:53 WIB
Tawangargo Smart-Eco Farming Village Sulap Desa Jadi Pusat Hortikultura
Rabu 27-11-2024,07:47 WIB
TPS 16 Jajar Tunggal Tempat Pencoblosan Risma, Petugas KPPS Kenakan Pakaian Adat Jawa
Rabu 27-11-2024,07:39 WIB
Kapolres AKBP Andi Yudha Pranata Saksikan Pemusnahan Ratusan Surat Suara Rusak di KPU Kota Batu
Rabu 27-11-2024,06:56 WIB