SIDOARJO -Penyebab kematian dr Bagoes, saksi kunci kasus megakorupsi P2SEM, disimpulkan akibat serangan jantung. Polresta Sidoarjo yang menangani kasus ini tidak menemukan adanya tanda-tanda mencurigakan atau tindak kriminalitas atas kematian dokter ahli jantung itu. “Sudah disimpulkan ada serangkan jantung. Korban mempunyai riwayat penyakit jantung dan sejumlah jenis penyakit lainnya yang sudah lama diderita. Hal ini disampaikan pihak keluarganya didukung riwayat penyakitnya. Selain itu dari hasil pemeriksaan di sel korban tidak ada bukti awal adanya benda atau barang yang patut dicurigai atas kematian korban. Jadi mati wajar, karena sakit,” beber Kapolresta Sidoarjo AKBP Zain Dwi Nugroho. Hal ini diperkuat dengan pemeriksaan saksi penghuni Lapas Kelas 1 Surabaya di Porong dan rekaman CCTV. “Jadi untuk sementara tidak ditemukan tindak kriminalitas di kematian dr Bagoes. Sedangkan pihak keluarga juga keberatan jika korban harus diautopsi. Karena tidak adanya petunjuk awal atas kecurigaan itu, akhirnya kami pun menyimpulkan kematiannya wajar,” tegasnya. (iku/nov)
Kematian dr Bagoes Disimpulkan Wajar
Sabtu 22-12-2018,09:54 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 01-01-2025,20:07 WIB
Dilepas Persik, ke Mana Evan Dimas Berlabuh?
Kamis 02-01-2025,07:23 WIB
Polsek Purwosari Polres Bojonegoro Beri Imbauan Bahaya Judi Online
Kamis 02-01-2025,13:20 WIB
Pemkot Surabaya Utang Rp5 Triliun untuk Proyek Strategis, FPKB: Jangan Sampai Jadi Beban di Kemudian Hari
Kamis 02-01-2025,06:37 WIB
KPU Ngawi Pastikan Pelantikan Bupati Terpilih Digelar 10 Februari 2025
Kamis 02-01-2025,06:00 WIB
Diduga Tipu Calon Jamaah Haji, Bos Biro Umrah dan Haji di Madiun Ditahan
Terkini
Kamis 02-01-2025,19:07 WIB
Banjir Hantui Warga Kraton, Plengsengan Sungai Welang Ambrol
Kamis 02-01-2025,19:00 WIB
Antisipasi Serangan PMK di Pasuruan, Vaksin yang Ditunggu Belum Tiba
Kamis 02-01-2025,18:49 WIB
LPA Probolinggo Minta Penanganan Berbasis Restorative Justice bagi Pelajar SMP Terlibat Kasus Asusila
Kamis 02-01-2025,18:40 WIB
Pemkab Lamongan Hibahkan Lahan kepada Kantor Kemenag untuk Pembangunan Gedung PLHUT
Kamis 02-01-2025,17:47 WIB