SURABAYA - Dr Bagoes Soedjito Suryo Soelyodikusumo atau yang lebih dikenal dr Bagoes, saksi kunci kasus P2SEM meninggal di sel blok G, Wing 1, Kamar No.4, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas 1 Surabaya di Porong, Kamis (20/12) pagi. Hal ini dibenarkan Ardi D Kusuma, teman korban saat dikonfirmasi Memorandum. "Saya dapat kabar tadi Subuh," jelas Ardi. Lanjut Ardi, memang akhir ini kondisi dr Bagoes terlihat menurun karena memang mempunyai penyakit jantung. "Almarhum memang punya sakit jantung," ujar Ardi. Tapi, ada surat wasiat yang sempat diberikan ke kami tetapi baru tahu isinya setelah dr Bagoes meninggal. "Surat wasiat itu dibuka setelah ada kabar-kabar dari lapas. Intinya dr Bagoes meminta rekan-rekannya untuk memperhatikan anak dan istrinya," pungkas Ardi. (fer/yok)
Dr Bagoes P2SEM Meninggal di Lapas Porong
Kamis 20-12-2018,12:16 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 16-03-2025,14:46 WIB
Fenomena Tahunan, Jasa Tukar Uang Baru Bermunculan di Jalan Bubutan
Minggu 16-03-2025,17:22 WIB
Banjir Madiun, Mas Wawali Turun Langsung dan Berikan Bantuan pada Warga
Minggu 16-03-2025,07:15 WIB
Festival RaMe, Dukung Pelaku UMKM di Lamongan
Minggu 16-03-2025,13:54 WIB
Wow! Cetak 15 Gol, Pulisic Menyamai Golnya di Musim Debut Bersama Milan
Minggu 16-03-2025,15:35 WIB
DPRD: Surabaya Perlu Peta Penanganan Banjir yang Jelas dan Terukur
Terkini
Senin 17-03-2025,06:42 WIB
Polsek Wiyung Intensifkan Blue Light Patrol dan Strong Point di Malam Hari
Senin 17-03-2025,06:27 WIB
Bupati Ngawi dan Bupati Nganjuk Isi Kegiatan Ramadan di DPD PDIP Jatim
Senin 17-03-2025,06:12 WIB
Kapolresta Banyuwangi Hadiri Peringatan Nuzulul Quran, Perkuat Kebersamaan dengan Forkopimda dan Tokoh Agama
Minggu 16-03-2025,21:45 WIB
Tokoh Masyarakat dan Pemuda Semampir Bersatu Bagikan Takjil, Tebar Kebaikan di Bulan Ramadan
Minggu 16-03-2025,21:38 WIB