SURABAYA - Imbas jatuhnya crane hingga mengakibatkan Jalan Gubeng ambrol, saat ini lokasi tersebut menyerupai jurang mengangah sedalam kurang lebih 20 meter, Selasa (18/12) malam. Pantauan di lapangan sekitar pukul 23.00, beberapa petugas dari pemadam kebakaran, Satpol PP, dan kepolisian masih melakukan evakuasi. Hal tersebut untuk memastikan apakah korban dalam peristiwa tersebut. Selain itu, juga terlihat beberapa petugas memasuki bedeng proyek untuk mengevakuasi pekerja." Saya tidak tahu, saya baru sampai dari kampung. Mau masuk bedeng cari teman proyek saya, ternyata selamat," kata salah satu pekerja. Tampak di lokasi kejadian Wakapolrestabes Surabaya AKBP Leonardus Simamarta memantau kondisi. Sementara itu, menurut salah satu anggota damkar yang ikut turun ke lubang juga masih belum bisa memastikan adanya korban." Sementara belum ada mas, masih terus kami cari," kata dia.(fdn/rio/tyo)
Jalan Gubeng Berubah Jadi Jurang
Selasa 18-12-2018,23:38 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 13-01-2026,06:44 WIB
Konflik Lahan Rampung, Proyek Bungah Industrial Park di Gresik Utara Dilanjutkan
Selasa 13-01-2026,08:07 WIB
Daftar Pejabat Polda Jatim yang Masuk Gerbong Mutasi
Selasa 13-01-2026,15:39 WIB
Pemkab Magetan Akui Belum Dapat Juknis Pegawai SPPG Diangkat PPPK
Selasa 13-01-2026,09:58 WIB
Dirut RPH Jamin Stok Daging di Surabaya Tetap Aman Melalui Unit Kedurus
Selasa 13-01-2026,09:26 WIB
Kasus Pemerasan Kadisdik Jatim, Hakim Pertanyakan Pemberi Uang Tidak Ikut Ditangkap
Terkini
Selasa 13-01-2026,20:48 WIB
16 Ribu Siswa SLTA Hadiri UB Education Expo di Malang
Selasa 13-01-2026,20:42 WIB
DPRD Surabaya Minta Wali Kota Tegas, Hak Warga Bale Hinggil Diutamakan dari Investor
Selasa 13-01-2026,20:00 WIB
Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Jalan Ir Soekarno Surabaya, Timpa Ojol dan Penumpang
Selasa 13-01-2026,19:52 WIB
Dukung Program Strategis Pemerintah, BRI Terima Penghargaan dari Kementerian IMIPAS
Selasa 13-01-2026,18:48 WIB