BOJONEGORO - Maraknya oknum yang menjadi ‘botoh’ atau yang biasa disebut dukungan yang mengarah pada perjudian menjadi perhatian pihak kepolisian saat pilkades serentak. Oleh karena itu Polres Bojonegoro mengukuhkan Satgas Antijudi, Senin (24/6). Kapolres Bojonegoro mengatakan jika satgas itu bertujuan untuk mengantisipasi terjadinya perjudian saat pilkades serentek berlangsung. Sebab, adanya botoh membuat permasalahan berlangsungnya pesta demokrasi di tingkat desa ini. Hal itu juga bisa mengakibatkan konflik maka, pihak kepolisian akan menindak tegas pelaku perjudian dalam pilkades serentak. "Botoh sama judi sama ya jadi nanti kita kenakan KUHP (tentang perjudian, red)," kata Ary. Acara yang dikemas dalam Serpas Pam TPS ke polsek jajaran dan upacara pembentukan Satgas Antijudi Pilkades Polres Bojonegoro ini diikuti oleh forkopimda, tokoh agama, serta dari unsur satpol PP, Polri, TNI. Sementara pilkades seretak sendiri diikuti oleh 154 desa se Kabupaten Bojonegoro. (top/har)
Pilkades Serentak, Polres Bojonegoro Kukuhkan Satgas Antijudi
Senin 24-06-2019,14:57 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 11-03-2025,18:40 WIB
Kerangka Manusia di Aspol Polsek Ujungpangkah, Propam Polres Gresik Periksa Kanitreskrim Polsek Panceng
Selasa 11-03-2025,10:03 WIB
Misteri Kerangka Manusia di Mobil Polisi, Kapolsek Ujungpangkah Sebut Mobil Sudah Ada Sebelum Dirinya Menjabat
Selasa 11-03-2025,10:36 WIB
Gelapkan Uang Rp3,5 Miliar, Begini Kronologi Perkara Mantan Ketua dan Anggota Hipmi Surabaya
Selasa 11-03-2025,06:00 WIB
Polsek Kapas Berbagi Takjil Nasi Kotak ke Panti Asuhan Al Fajar
Selasa 11-03-2025,23:50 WIB
Pendaftaran Mudik Gratis Dibuka, Kantor Dishub Gresik Diserbu Ratusan Calon Pemudik
Terkini
Selasa 11-03-2025,23:50 WIB
Pendaftaran Mudik Gratis Dibuka, Kantor Dishub Gresik Diserbu Ratusan Calon Pemudik
Selasa 11-03-2025,23:44 WIB
Jelang Mudik Idul Fitri 1446 H, Satlantas Bojonegoro dan Dinas PU Perbaiki Jalan Berlubang
Selasa 11-03-2025,23:35 WIB
Pemkot Surabaya Terima Hibah Tanah dari BBVF Pusvetma untuk Akses Jalan Warga
Selasa 11-03-2025,23:29 WIB
Satpol PP Surabaya Tindak Tipiring 3 Warung Penjual Miras dan Tempat Biliar
Selasa 11-03-2025,23:24 WIB