Surabaya, memorandum.co.id - Hujan yang mengguyur Surabaya selama tiga hari terakhir membuat plengsengan di sungai Asemrowo ambrol, Senin (7/12) dini hari. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu, namun kendaraan lin J (Kalianak-Joyoboyo) sempat tercebur ke sungai. "Kejadiannya sekitar pukul 00.30," ujar Budi Purnomo, warga setempat. Lanjut Pur, sapaan Budi Purnomo, sejak Jumat dan Sabtu malam, air sungai rata dengan jalan. "Sampai masuk ke rumah," pungkas Pur. Sementara itu, Camat Asemrowo, Bambang Udikoro membenarkan kejadian tersebut. "iya, kejadiannya sekitar pukul 00.30," ujar Bambang. Bambang menambahkan, untuk lin yang tercebur ke sungai biasanya parkir di sana. "Lin parkir di tepi," singkat Bambang. (fer)
Plengsengan Sungai Asemrowo Ambrol Dihantam Hujan
Senin 07-12-2020,12:53 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,17:32 WIB
Jelang Coblosan, Tri Rismaharini Dapat Pesan Ini dari Pengasuh Ponpes Sunan Drajat
Selasa 26-11-2024,10:35 WIB
Polres Jember Jemput Paksa Kades Tanggul Wetan, Diduga Korupsi Dana Kas Desa
Selasa 26-11-2024,09:00 WIB
Dugaan Adanya Politik Uang Menjelang Pilkada Wali Kota Batu, Begini Kata Bawaslu Kota Batu
Selasa 26-11-2024,06:41 WIB
Dugaan Money Politic di Masa Tenang Pilkada Kota Probolinggo 2024, Ini Respon Paslon dan Bawaslu
Selasa 26-11-2024,08:51 WIB
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Kota Blitar Terima Laporan Pembagian Uang, Sembako dan Brosur Kampanye Ibin-Elim
Terkini
Selasa 26-11-2024,22:12 WIB
Antisipasi Rawan Bencana, Tim Pamatwil Polda Jatim Tinjau Lokasi TPS di Kota Batu
Selasa 26-11-2024,22:01 WIB
Dalmas Polda Jatim Perkuat Pengamanan Pilkada Kota Batu 2024
Selasa 26-11-2024,21:49 WIB
Polres Batu Perketat Pengamanan Distribusi Logistik Pilkada 2024
Selasa 26-11-2024,20:37 WIB
378 Lembar Surat Suara Rusak Pilkada 2024 Dimusnahkan
Selasa 26-11-2024,20:28 WIB