SURABAYA - Baru saja akan menikmati sabu yang baru dibeli, Muhammad Rizal (24), warga Jalan Kedung Mangu Selatan Gang II, dan Moch Muafan (23), warga Jalan Randu Barat Gang III, disergap anggota Reskrim Polsek Tandes. Dari penyergapan tersebut petugas menemukan satu poket narkoba berbentuk kristal putih seberat 0,46 gram. Kapolsek Tandes Kompol Kusminto mengatakan, saat disergap kedua pemuda tersebut, menyembunyikan sabu miliknya di dalam jok motor Revo milik Rizal. "Anggota kami yang mendapat informasi adanya transaksi SS langsung membuntuti tersangka. Tersangka ini mengaku bertransaksi sabu dari seorang yang tidak dikenalnya di Jalan Kunti. Itu yang masih kami kembangkan untuk memburu pengedarnya," ujar Kusminto, Jumat (30/11). Sementara, dari pengakuan kedua tersangka kepada petugas, mereka telah dua kali ini mengkonsumsi barang haram tersebut, dengan dalih menambah stamina saat bekerja. (haj/tyo)
Hendak Isap Sabu, Dua Sahabat Disergap
Jumat 30-11-2018,07:33 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,10:46 WIB
Pemotor Vario Tewas Hantam Truk Parkir di Merr Ternyata Berkendara Sambil Lihat HP
Kamis 21-11-2024,11:38 WIB
Survei Republic Institute Pilkada Madiun, Maidi-Panuntun Dinilai Unggul
Kamis 21-11-2024,12:54 WIB
Blue Fish Rasa Sayang, Gozadera Bar De Tapas, dan Warung Hantu Dirazia Polda Jatim
Kamis 21-11-2024,09:28 WIB
Rijanto-Beky Diprediksi Menang Pilkada Blitar di Atas 65%
Kamis 21-11-2024,16:38 WIB
Laga Klasik Persebaya vs Persija, Bruno Yakin Amankan 3 Poin di Kandang
Terkini
Kamis 21-11-2024,23:12 WIB
Gerakan Coblos Kotak Kosong Gelar Aksi di Luar Gedung Debat Pilkada Surabaya
Kamis 21-11-2024,23:03 WIB
Lapas Lamongan Siap Deradikalisasi 2 Napiter dari Depok
Kamis 21-11-2024,22:52 WIB
Latma Helang Laut 21B/24, Masuki Tahap Sea Phase di Laut Jawa
Kamis 21-11-2024,22:47 WIB
Polresta Banyuwangi Terjunkan Puluhan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilkada 2024
Kamis 21-11-2024,22:38 WIB