Malang, Memorandum.co.id - Seorang Konsultan, Yosep (62) warga Jl. Brigjen Slamet Riadi V, RT. 04 / RW 04, Kelurahan Oro-oro Dowo, Kecamatan Klojen, Kota Malang ditemukan tewas di Loby Bank Swasta Malang, Jl. Jend. Basuki Rachmat, Keluraan Klojen, Kecamatan Klojen, Kota Malang, Rabu (05/08). Deri keterangan yang diperoleh, sebelumnya, korban tiba di Bank. Setelah sampai, kemudian naik tangga depan loby Bank. Ia sempat diukur suhu tubuh dengan thermogun, suhu tubuh 36,3 derajat. Selanjutnya ketika masuk di loby Bank, korban langsung jatuh. Kemudian di tolong petugas security bank. Pada saat itu, setelah dicek, kondisi korban sudah tidak bernafas. Dari keterangan kerabatnya, yang saat itu ikut ke Bank, menenangkan jika korban memiliki riwayat sakit jantung dan kencing manis. Kejadian itu, selanjutnya ke Polsek Klojen. Beberapa petugas yang datang, termasuk unit Identifikasi Polresta Malang Kota melakukan olah TKP. Selanjutnya, korban dibawa dimintakan visum Jenazah ke RSSA. Menurut keterangan keluarganya, korban meninggal dunia terindikasi Sakit. Humas Polsek Klojen, Wahyu menerangkan, jika korban sudah ditangani para anggotanya. "Sudah dibuatkan laporan, ke Polresta Malang Kota," terangnya. Sementara itu, Kasubag Humas Polresta Malang Kota, Iptu Ni Made Seruni Marhaeni membenarkan kejadian tersebut. "Ya benar, untuk saat ini sudah ditandai tim identifikasi," terangnya. (edr/gus)
Konsultan Tewas Mendadak di Bank
Rabu 05-08-2020,17:40 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 17-01-2026,17:08 WIB
Kasus DBD di Kelurahan Kartoharjo Nganjuk Terus Meningkat
Sabtu 17-01-2026,10:58 WIB
Kejaksaan Negeri Nganjuk Terima Titipan Uang Pengganti Kasus Korupsi APBDes Ngronggot
Sabtu 17-01-2026,20:19 WIB
Pesilat Putri SJE PSHT Cabang Nganjuk Sabet Gelar Pesilat Terbaik SMASA Cup 2026
Sabtu 17-01-2026,08:59 WIB
Rompi Lepas Jadi Tren Gamis Lebaran 2026, Pasar Kapasan Mulai Diserbu Pembeli
Sabtu 17-01-2026,12:50 WIB
Bazar 800 Motor Sitaan dari Pelaku Curanmor Digelar Polrestabes Surabaya, Ini Jadwalnya
Terkini
Sabtu 17-01-2026,21:30 WIB
Tabrak PJU, Dump Truck Terbalik di Trowulan Mojokerto, Sopir Meninggal Dunia
Sabtu 17-01-2026,20:19 WIB
Pesilat Putri SJE PSHT Cabang Nganjuk Sabet Gelar Pesilat Terbaik SMASA Cup 2026
Sabtu 17-01-2026,20:07 WIB
Tingkatkan Kewaspadaan di G-Walk Citraland, Polsek Lakarsantri Gelar Patroli Kota Presisi
Sabtu 17-01-2026,18:36 WIB
Salah Paham Disangka Curi Motor, Pemuda Asal Nganjuk Nyaris Dimassa Warga Driyorejo Gresik
Sabtu 17-01-2026,18:24 WIB