Jika memang peraturan protokoler kesehatan untuk menghindari Covid-19 yang cukup banyak, Abdul Malik setuju sidang virtual diperbolehkan. Lain dengan sidang perdata, semua yang bersangkutan harus hadir. "Kalau pidana ada waktunya untuk tuntutan dan masa tahanan. Memang lebih enak kalau sidang langsung karena kita bisa berhadapan langsung dengan orangnya. Pidana pembuktiannya harus autentik,” kata Ketua Dewan Pimpinan Daerah Kongres Advokat Indonesia Jawa Timur (DPD KAI) Jatim H Abdul Malik SH MH. Malik berharap dengan adanya sidang virtual, mudah-mudahan tidak lama lagi pada September atau akhir Desember sidang akan menjadi normal. Dengan Hari Bhakti Adhiyaksa (HBA) ke-60, menurut Abdul Malik, kejaksaan harus berbenah diri. Apabila ada kasus-kasus yang berkekuatan hukum tetap (inkracht) bagi calon terpidana seharusnya jaksa harus langsung eksekusi. Tidak menunggu lawan atau pengacaranya datang karena ini peraturan dan ketentuan daripada undang-undang. "Kalau sudah eksekusi, jaksa seharusnya mengeksekusi. Jangan istilahnya didiamkan (menunggu, red). Keluhan ini yang banyak kami dapatkan," ungkap Malik. Harapan KAI Jatim, karena saat ini kejaksaan berumur separuh abad, kami meminta jaksa-jaksa sekarang ini harus benar-benar jaksa yang menegakkan hukum. Karena selama ini penegak hukum yang terdiri dari polisi, jaksa, hakim, dan pengacara merupakan partner kerja. (rio/fer)
HBA ke-60, Waktunya Berbenah Diri
Rabu 22-07-2020,09:35 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 21-12-2024,11:36 WIB
Catatan Eko Yudiono: Persebaya vs Bali United, Adu Taktik Sepakbola ala Eropa dan Brasil
Sabtu 21-12-2024,14:27 WIB
Lebih dari 22.470 Masyarakat Gunakan Kereta Api pada Libur Nataru 2024/2025
Sabtu 21-12-2024,13:19 WIB
Cuaca Ekstrem, Polisi Jaga Keamanan Libur Nataru di Wisata Perairan Sidoarjo
Sabtu 21-12-2024,18:27 WIB
Razia Gabungan di RHU Surabaya Barat, 93 Pengunjung Negatif Narkoba
Sabtu 21-12-2024,13:52 WIB
Jatim Borong 4 Penghargaan di APBD Award 2024, Bukti Komitmen Pengelolaan Anggaran Akuntabel dan Efisien
Terkini
Minggu 22-12-2024,10:07 WIB
Antisipasi Banjir, Polsek dan Koramil Buduran Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Sungai
Minggu 22-12-2024,09:59 WIB
Bhabinkamtibmas Kebraon Ingatkan Bahaya Knalpot Brong, Ajak Bengkel Jalin Sinergi
Minggu 22-12-2024,09:27 WIB
Bentuk Generasi Penerus Berprestasi dan Berakhlak, Kapolsek Krembangan Ajak Pelajar Jauhi Narkoba
Minggu 22-12-2024,09:19 WIB
Kemenkumham Maluku Gelar Peringatan Hari Ibu Ke-96, Tekankan Peran Perempuan dalam Pembangunan
Minggu 22-12-2024,08:12 WIB