Perda Pembudi Daya Ikan dan Petambak Garam Harus Berpihak pada Rakyat Kecil

Selasa 20-01-2026,19:53 WIB
Reporter : Rakhmat Hidayat
Editor : Ferry Ardi Setiawan

BACA JUGA:Fraksi PDIP DPRD Jatim Kritik MJC, Belum Sentuh Lulusan SMK dan Korban PHK

“Prinsip keberlanjutan dan keadilan ekologis harus menjadi roh Perda, sehingga peningkatan produksi berjalan seiring dengan perlindungan ekosistem perairan dan pesisir,” ucapnya.

BACA JUGA:76 Ribu Ton Gula Tak Terserap, Fraksi PDIP DPRD Jatim Minta Pemerintah Cari Solusi

Abrari menegaskan sikap Fraksi PDI Perjuangan merupakan satu kesatuan politik yang konsisten sejak awal pembahasan hingga tahap fasilitasi Pemerintah Pusat. Pengawalan Fraksi dilakukan untuk memastikan regulasi memiliki keberpihakan yang jelas dan kualitas implementasi yang kuat. (day)

Kategori :