Bupati Rio Borong Kain Batik Karya Komunitas Difabel Pembatik Ciprat Situbondo

Selasa 12-08-2025,16:37 WIB
Reporter : Fatur Bahri
Editor : Aris Setyoadji

Saat ini, kelompok pembatik ciprat difabel Desa Kedungdowo memiliki sekitar 15 anggota difabel dan beberapa pendamping. Produk mereka sudah dikenal di berbagai daerah, termasuk Bondowoso dan Bali, bahkan menerima pesanan khusus dari Bupati Situbondo dengan harga tinggi.

Kategori :