Madiun, Memorandum.co.id - Korem 081/DSJ dan jajarannya saat ini terus berupaya mencegah dan memutus mata rantai penyebaran covid 19 serta mempercepat penanganannya. "Selain terjun langsung dengan aktif memberikan imbaun kepada masyarakat, juga seperti yang terlihat pada sebuah spanduk yang berisi imbauan yang terpampang di depan Kantor Makorem 081/DSJ," kata Kapenrem 081/DSJ, Mayor Arm T.M. Hartoyo, Selasa (2/6). Dalam spanduk itu terpampang berbagai imbauan untuk mencegah penyebaran covid 19, di antaranya dengan mengajak masyarakat untuk rajin cuci tangan, jaga jarak, menggunakan masker dan berolahraga. "Ini sebagai upaya kami untuk terus mengajak dan mengingatkan masyarakat agar tetap taat mematuhi protokol kesehatan di tengah pandemi covid 19 saat ini," terang Hartoyo. "Bukan hanya di depan Makorem saja kami pasang spanduk-spanduk imbauan seperti itu, tetapi di seluruh wilayah jajaran kami," imbuhnya. Ia berharap, dengan adanya imbauan semacam itu, masyarakat akan semakin sadar untuk dapat menjalankan berbagai protokol kesehatan, terlebih dalam menyongsong dan menghadapi masa new normal yang akan siap diberlakukan dalam waktu dekat.(alv)
Korem 081/DSJ Imbau Masyarakat Patuhi Protokol Kesehatan
Selasa 02-06-2020,13:22 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,17:32 WIB
Jelang Coblosan, Tri Rismaharini Dapat Pesan Ini dari Pengasuh Ponpes Sunan Drajat
Selasa 26-11-2024,10:35 WIB
Polres Jember Jemput Paksa Kades Tanggul Wetan, Diduga Korupsi Dana Kas Desa
Selasa 26-11-2024,09:00 WIB
Dugaan Adanya Politik Uang Menjelang Pilkada Wali Kota Batu, Begini Kata Bawaslu Kota Batu
Selasa 26-11-2024,06:41 WIB
Dugaan Money Politic di Masa Tenang Pilkada Kota Probolinggo 2024, Ini Respon Paslon dan Bawaslu
Selasa 26-11-2024,08:51 WIB
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Kota Blitar Terima Laporan Pembagian Uang, Sembako dan Brosur Kampanye Ibin-Elim
Terkini
Selasa 26-11-2024,22:12 WIB
Antisipasi Rawan Bencana, Tim Pamatwil Polda Jatim Tinjau Lokasi TPS di Kota Batu
Selasa 26-11-2024,22:01 WIB
Dalmas Polda Jatim Perkuat Pengamanan Pilkada Kota Batu 2024
Selasa 26-11-2024,21:49 WIB
Polres Batu Perketat Pengamanan Distribusi Logistik Pilkada 2024
Selasa 26-11-2024,20:37 WIB
378 Lembar Surat Suara Rusak Pilkada 2024 Dimusnahkan
Selasa 26-11-2024,20:28 WIB