Gresik, memorandum.co.id - Pelajar SMP tewas saat bekerja di penggilingan tanah di Desa Dalegan, Kecamatan Panceng, Rabu (6/5). Sebut saja, Putra (15), dia diduga tersengat listrik di area kerja milik pamannya, Ghozi sekitar pukul 21.30 WIB. Kapolsek Panceng, AKP Daeng Jannah mengatakan, korban meninggal seketika di tempat. Karena tersengat listrik, dia mengalami luka lebam pada bagian kaki kirinya. "Meskipun begitu (meninggal saat kerja-red) pihak keluarga tidak menuntut apa-apa ke pemilk area penggilingan tanah. Karena masih keluarga," jelasnya, Jumat (8/5). Akibat peristiwa tersebut, pihaknya telah melakukan olah TKP. Sekadar catatan, korban saat bekerja tidak dilengkapi peralatan safety sesuai standar. "Tempat penggilingan tidak layak. Karena banyak kebel berserakan dan banyak kabel yang sambungannya masih tidak aman sehingga membahayakan serta rawan sengatan listrik," pungkasnya.(dri/har)
Pelajar Panceng Tewas Kesetrum di Penggilingan Tanah
Jumat 08-05-2020,12:13 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 15-01-2026,14:04 WIB
Asrendam V/Brawijaya Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Yon TP di Sumenep
Kamis 15-01-2026,14:38 WIB
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Pimpin Sertijab Kasat hingga Kapolsek
Kamis 15-01-2026,14:34 WIB
Sambangi Kantor Samsat, Kapolres Jember Tekankan Pentingnya Pelayanan Prima bagi Masyarakat
Kamis 15-01-2026,20:47 WIB
Kapolres Gresik Pimpin Commander Wish, Tegaskan Polri Presisi dan Pelayanan Humanis
Kamis 15-01-2026,20:09 WIB
Seleksi Sekda Madiun Dibuka, Empat Pejabat Internal Diprediksi Bakal Bersaing
Terkini
Jumat 16-01-2026,13:54 WIB
Bertemu Senator Lia, Mendukbangga Wihaji Warning Anak Kecanduan Gawai dan Demokrasi Instan
Jumat 16-01-2026,13:47 WIB
Ramai Isu Child Grooming Artis, Menteri PPPA Minta Masyarakat Lebih Waspada dan Berani Lapor
Jumat 16-01-2026,13:43 WIB
Terima Banyak Aduan Masyarakat, Polrestabes Surabaya Segel Kantor Madas
Jumat 16-01-2026,13:36 WIB
Cara Polwan Polda Metro Jaya Hadapi Pengunjuk Rasa
Jumat 16-01-2026,13:15 WIB