Pertama di Indonesia dan 8 Kali Berturut-turut, Pemkot Madiun Raih Predikat WTP

Jumat 14-03-2025,18:46 WIB
Reporter : Moch Adi Saputro
Editor : Ferry Ardi Setiawan

Dia menambahkan, pemeriksaan BPK dipastikan sesuai standar pemeriksaan keuangan negara. Sehingga, dapat menjadi keyakinan terhadap kewajaran penyajian keuangan.

BACA JUGA:Partai Gerindra Resmi Usung Maidi-Bagus Panuntun Maju Pilkada Madiun

“Selamat atas capaian WTP yang sudah berhasil dipertahankan selama delapan kali berturut-turut. Kami berharap pemkot bisa meningkatkan laporan keuangan,’’ pungkasnya. (adv/adi)

Kategori :