Kampus Unesa Lidah Wetan ada Lab Merdeka! Ada Apa Aja di Sana?

Kampus Unesa Lidah Wetan ada Lab Merdeka! Ada Apa Aja di Sana?

lab merdeka--

SURABAYA, MEMORANDUM - Unesa Lidah Wetan memfasilitasi mahasiswanya dengan mendirikan Lab Merdeka Belajar yang dapat digunakan oleh mahasiswa dan dosen sebagai tempat bahan ajar di luar kelas.

Dengan adanya Lab Merdeka Belajar ini diharapkan mahasiswa dapat memanfaatkannya dengan baik. Hal yang paling menarik di Lab Merdeka adalah dapat digunakan secara umum.

BACA JUGA:Unesa Ramadan Carnival, Ada Apa Saja Memangnya di Sana?

Inilah beberapa hal yang dapat kamu temukan di Lab Merdeka Belajar Unesa Lidah Wetan:

1. Danau kecil Unesa

Hal pertama yang ditemukan di Lab Merdeka Belajar adalah danau kecil Unesa yang melintang di pinggir Lab Merdeka Belajar.

Sebagai sumber yang terbatas, danau kecil ini menjadi pusat perhatian dalam hal kebersihan dan pemeliharaan lingkungan oleh pihak kampus dan mahasiswa. 

Tidak ada yang dapat dilakukan dengan danau kecil ini, namun sebagai mahasiswa atau orang yang sedang berkunjung ke Lab Merdeka memiliki kewajiban untuk menjaga kebersihan danau dengan tidak membuang sampah atau berenang di sana.

2. WIFI kencang

Lab Merdeka menjadi tempat paling bisa diandalkan oleh mahasiswa Unesa Lidah Wetan ketika terjadi kendala jaringan ketika tengah melakukan perkuliahan daring atau mengerjakan tugas.

Karena di Lab Merdeka, kekuatan jaringin WIFI nya tidak dapat diragukan lagi, sangat lancar dan kuat. Bahkan kekuatannya dapat dibandingkan dengan WIFI yang ada di dalam kampus.

Namun, untuk akses WIFI hanya dibatasi untuk mahasiswa Unesa saja.

BACA JUGA:Unesa Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan dengan Bagi-Bagi Takjil Gratis

3. Beberapa satwa

Sumber: