Perbedaan Samsung Galaxy S23 FE dan Galaxy S21 FE

Perbedaan Samsung Galaxy S23 FE dan Galaxy S21 FE

Samsung s21 fe--

Surabaya, memorandum.co.id - Terdapat sejumlah peningkatan pada Samsung Galaxy S23 FE (Fan Edition) yang dijual mulai Rp8 jutaan ini dibandingkan dengan seri sebelumnya, Samsung Galaxy S21 FE.

Adanya embel-embel "FE" dalam nama Galaxy S23 FE tentu memiliki makna yang besar. Akhiran "FE" merupakan pembeda dari segi harga, fitur, dan hal-hal lain dengan HP Samsung di kategori flagship sejati.

BACA JUGA:Spesifikasi Gahar Samsung Galaxy S23 FE yang Resmi Rilis di Indonesia

BACA JUGA:Rahasia di Balik Dominasi Samsung di Pasar Smartphone Lipat

Berikut perbedaan Samsung Galaxy S21 FE dengan S23 FE : 

Dapur Pacu

Samsung Galaxy S23 FE
Chipset: Exynos 2200 (4 nm);
RAM: 8GB;
ROM: 128GB/256GB;
AnTuTu Benchmark: 1 juta;

Samsung Galaxy S21 FE
Chipset: Exynos 2100 (5 nm);
RAM: 6GB/8GB;
ROM: 128GB/256GB;
AnTuTu Benchmark: 765 ribu;

BACA JUGA:Ingin Tetap Produktif saat Workcation? Tenang, Ada Samsung Galaxy Z Fold3

Kamera

Samsung Galaxy S23 FE
Kamera belakang: 50MP + 8MP + 12MP;
Kamera depan: 10MP;
Fitur-fitur unggulan: OIS, HDR,
Kualitas video: 8K@24fps;

Samsung Galaxy S21 FE
Kamera belakang: 12MP + 8MP + 12MP;
Kamera depan: 32MP;
Fitur-fitur unggulan: OIS, auto-HDR, HDR10+, gyro-EIS;
Kualitas video: 4K@60fps;

BACA JUGA:Samsung Umumkan Pemenang Kompetisi Film Pendek Galaxy Movie Studio 2022
(*/Rdh)

Sumber: