Amankan Debat Pilkada Kota Malang, Personel Terbagi 3 Ring

Amankan Debat Pilkada Kota Malang, Personel Terbagi 3 Ring

Personel gabungan berikan pengamanan dalam debat Pilkada Kota Malang.-Ariful Huda-

Ring pertama, di dalam gedung debat. Diisi tim gabungan Polresta Malang Kota, personel KPU, serta tim steward yang bertugas memastikan keamanan paslon dan tamu undangan.

BACA JUGA:Berdialog dengan PWRI, Abah Anton Bahas Pentingnya CSR untuk Kota Malang

Sementara, ring kedua dan ketiga berada di luar lokasi debat. Terbuka untuk mendukung para paslon dan keseruan euforia para pendukung tetap memperhatikan keamanan.

BACA JUGA:Cegah Banjir Kota Malang, Wahyu-Ali Bersih-bersih Sungai

“Meski pengamanan diperketat, pendukung setiap paslon di luar lokasi tetap memiliki kebebasan untuk meneriakkan yel-yel yang sportif dan slogan andalan masing-masing calon,” pungkas Ipda Yudi.

BACA JUGA:All Out Menangkan WALI, PKS Kota Malang Konsolidasi Ratusan Anggota Pelopor

Dalam debat perdana ini, KPU Kota Malang mengangkat tema “Upaya Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dan Kemajuan Daerah” sebagai pokok pembahasan utama.

BACA JUGA:Sapa Ratusan Karyawan Pabrik Rokok, Harap Abah Anton Pimpin Kota Malang

Tema tersebut diharapkan mampu menggali gagasan ketiga paslon untuk menghadirkan solusi atas tantangan dan peluang Kota Malang ke depan.

BACA JUGA:Bertemu Warga Tembalangan, Cawali Kota Malang Abah Anton Sampaikan Ini

Ketiga pasangan calon yang berpartisipasi dalam debat adalah paslon nomor urut 1 (Wahyu Hidayat-Ali Muthohirin), paslon nomor urut 2 (Heri Cahyono alias Sam HC-Ganis Rumpoko), dan paslon nomor urut 3 (Abah Anton-Dimyati Ayatullah). (edr)

Sumber: