Peringatan Hari Pramuka ke-63: Gerakan Pramuka sebagai Garda Terdepan dalam Menjaga NKRI
Pj Bupati Lumajang Indah Wahyuni dalam upacara Hari Pramuka ke-63 di Bumi Perkemahan Glagah Arum. -Biro Lumajang-
"Keberhasilan Gerakan Pramuka dalam mempersiapkan generasi unggul tidak bisa dilepaskan dari komitmen, konsistensi, dan kerjasama semua pihak terkait," pungkasnya.
BACA JUGA:Pemprov Jatim Kirimkan Tali Asih Bagi Perintis Kemerdekaan, Ini Pesan Pj Gubernur
Peringatan Hari Pramuka ke-63 ini bukan hanya menjadi momentum untuk mengenang sejarah dan pencapaian, tetapi juga sebagai refleksi bagi seluruh anggota Pramuka untuk terus memperkuat peran mereka dalam menjaga keutuhan dan kedaulatan bangsa. (*)
Sumber: