4 Museum di Kota Surabaya yang Dapat Dikunjungi Untuk Mengisi Liburan Singkat Kamu

4 Museum di Kota Surabaya yang Dapat Dikunjungi Untuk Mengisi Liburan Singkat Kamu

Museum--

Dulunya gedung museum ini adalah Gedung Nasional Indonesia dan telah didirikan sekitar pada tahun 1930. Digunakan untuk tempat pertemuan tokoh-tokoh kemerdekaan. Kemudian, diubah menjadi Museum Dr. Soetomo pada tahun 2017.

Museum ini menyajikan beragam foto serta riwayat hidup Dr. Seotomo. Dilengkapi dengan beberapa alat kesehatan yang mirip. 

BACA JUGA:Merasakan Aura Spiritual di Museum Kabah

Itulah 4 museum yang dapat kamu kunjungi ketika berlibur di Surabaya. Semua museum hanya memasang harga 5.000/orangnya, dan kamu dapat memesan tiket melalui website tiketiwsata.surabaya. Yuk, masukkan ke dalam list tempat yang akan kamu kunjungi ketika liburan ya! (/ mg6)

Sumber: