SURABAYA - Komisaris Utama Surat Kabar Harian (SKH) Memorandum, Mangestuti Agil mengunjungi stan SKH Memorandum di acara 'Pameran Karya Pers dan Teknologi Informasi' yang digelar di Grand City Convex, Sabtu (9/2). Mangestuti yang sempat berbincang dengan Pimpinan Redaksi (Pimred) Memorandum Arief Sosiawan, dan Manajer Offprint Sujatmiko juga mengapresi perkembangan dan penampilan pemberitaan Memorandum saat ini. “Kita berharap dengan penampilan Memorandum dan adanya media online Memorandum, selalu memberi informasi yang bisa mengedukasi masyarakat,” ujar Mangestuti dengan senyum manisnya. Mangestuti yang juga istri tokoh pers dan juga pendiri SKH Memorandum H Agil Haji Ali, dalam kesempatan tersebut juga memberikan semangat kepada para penerus dan jurnalis Memorandum agar dapat melanjutkan apa yang sudah dibangun, bahkan dirinya mendorong agar membangun inovasi yang baru dan tentunya bermanfaat bagi masyarakat luas. “Tetap berinovasi, dan selalu bersemangat,” kata dia di sela-sela kunjungan ke stan pameran SKH Memorandum. (alf/yok)
Mangestuti Agil Beri Semangat dan Selamat Memorandum
Sabtu 09-02-2019,14:36 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 08-11-2024,08:45 WIB
Legenda Persebaya Soroti Tidak Banyak Pemain Lokal di Bajol Ijo
Jumat 08-11-2024,14:20 WIB
Persebaya Tidak Ada Agenda Ujicoba di Jeda FIFA Matchday, Munster: Tidak Butuh Tim Liga 2 atau Liga 3
Jumat 08-11-2024,01:46 WIB
Persiapan Lawan Persija, Persebaya Kembali Gelar Latihan Pasca Libur
Jumat 08-11-2024,13:29 WIB
Kasus Perundungan di SMP Gloria 1 Diadukan ke Polrestabes Surabaya
Kamis 07-11-2024,23:38 WIB
Sidang Dugaan Penggelapan Uang CV MMA Rp 12 Miliar, JPU Hadirkan Tiga Saksi Ahli
Terkini
Jumat 08-11-2024,19:33 WIB
Pemkot Surabaya Gelar Konser Jazz Senja Utara Festival 2024 di THP Kenjeran
Jumat 08-11-2024,19:13 WIB
Polsek Karangpilang Jalin Silaturahmi dengan Warga Melalui Program Jumat Curhat
Jumat 08-11-2024,19:04 WIB
Di Hari Pahlawan, Masyarakat Surabaya Tidak Diperbolehkan Pakai Busana Motif Doreng
Jumat 08-11-2024,18:55 WIB
Berbaur dengan Pengunjung Grand City Mall, Pria Ini Nyopet HP
Jumat 08-11-2024,18:46 WIB