JAKARTA, MEMORANDUM - Aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta pada Selasa 19 Maret 2024 berlansung hingga petang.
Diketahui massa aksi di depan DPR RI itu telah berkumpul sejak pukul 14.30 WIB. Mereka datang berkelompok mengenakan atribut dan membawa spanduk. Massa yang menggelar demo juga turut menyalakan flare dan membakar sejumlah spanduk yang berisikan kekecewaan mereka terhadap pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi). BACA JUGA:Didemo, KPU Surabaya Minta Massa Kirim Surat Keberatan Adapun massa yang tergabung dari sejumlah elemen melakukan aksi demo mengajukan sejumlah tuntutan seperti makzulkan Jokowi serta desak gulirkan hak angket. Salah satu demonstran yang melakukan demo di DPR RI yaitu Gerakan Penegak Kedaulatan Rakyat (GPKR) yang dipimpin langsung oleh mantan Ketua Umum Muhammadiyah, Din Syamsuddin. Dalam aksinya, massa yang tergabung dalam GPKR meminta untuk menggugat hasil Pilpres 2024 karena dianggap cacat. Atas hal itulah, GPKR untuk mendukung Hak Angket DPR RI dan minta makzulkan Jokowi. BACA JUGA:Banser Demo Pj Bupati, Gara-Gara Gambar Irsyad Yusuf di Gelas Kopi Kapiten Dicoret dengan Spidol BACA JUGA:Kantor KPU Surabaya Didemo, Massa Tuntut Penjarakan Caleg Money Politic Selain GPKR, terdapat massa yang mengatasnamakan Gerakan Mahasiswa Bersama Rakyat (GEMARAK). Sebagai informasi dikutip dari Harian Disway, pengamanan kembali dilakukan pihak kepolisian dan pihak terkait di kawasan Gedung DPR RI dan KPU pada Selasa 19 Maret. Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Susatyo Purnomo Condro mengatakan ribuan personel gabungan kembali amankan demo di DPR dan KPU. "Dalam rangka pengamanan aksi hari ini di depan gedung DPR/MPR RI kami melibatkan personil gabungan dari Polda Metro Jaya, Polres Metro Jakarta Pusat, TNI dan Instansi lainnya. Di DPR/MPR RI melibatkan 2.970 personel, dan KPU RI melibatkan 385 personel," katanya kepada awak media, Selasa 19 Maret 2024.Demo di DPR RI, Massa Tolak Hasil Pemilu dan Tuntut Pemakzulan Jokowi
Rabu 20-03-2024,04:20 WIB
Reporter : Muhammad Ridho
Editor : Muhammad Ridho
Kategori :
Terkait
Sabtu 24-01-2026,14:54 WIB
Abdul Halim Iskandar Kembali Pimpin PKB Jatim
Jumat 23-01-2026,12:39 WIB
Satgas Turun ke Sekolah, Data Ribuan Siswa Dikumpulkan Usai Dugaan Keracunan MBG
Jumat 23-01-2026,08:42 WIB
Komisi VIII DPR RI Apresiasi Kesiapsiagaan Bencana Jawa Timur Hadapi Cuaca Ekstrem
Kamis 22-01-2026,13:07 WIB
Ratusan Becak Listrik dari Presiden Mengaspal di Surabaya
Rabu 21-01-2026,20:05 WIB
Polresta Malang Kota Terima Penghargaan KPU Kota Malang
Terpopuler
Selasa 27-01-2026,10:18 WIB
KUHP Baru, Penadah Bisa Dikenakan Pidana Denda Hingga Rp500 Juta
Selasa 27-01-2026,16:24 WIB
Jambret di Karangrejo Dibekuk, Pelaku Gentayangan Malam Hari
Selasa 27-01-2026,08:35 WIB
Oplos Beras Medium Jadi 'Premium', Pasutri Pemilik Toko Anjaya Dituntut 2 Tahun Penjara
Selasa 27-01-2026,11:55 WIB
Kasus Pelemparan Kaca Kereta Api di Nganjuk Tuntas, Polres dan PT KAI Kedepankan Perlindungan Anak
Selasa 27-01-2026,06:47 WIB
Roy Keane: Carrick Bersinar, Tapi MU Butuh Manajer Kelas Juara
Terkini
Selasa 27-01-2026,22:49 WIB
Kota Malang Raih Penghargaan UHC 2026 Kategori Utama, Capaian Lampaui 100 Persen
Selasa 27-01-2026,22:42 WIB
Kejurprov Liga 1 Muaythai Jatim 2026, 13 Atlet Kabupaten Malang Borong Medali
Selasa 27-01-2026,22:35 WIB
Oscars 2026: 'Sinners' Cetak Sejarah dengan 16 Nominasi, Kalahkan Rekor Titanic dan La La Land
Selasa 27-01-2026,22:19 WIB
LinkUMKM Jangkau 14,8 Juta Pengusaha, BRI Dorong Penguatan Usaha Berbasis Digital
Selasa 27-01-2026,20:32 WIB