Surabaya, memorandum.co.id - PN, pemohon ganti status jenis kelamin dari perempuan ke laki-laki benar-benar ingin menguatkan alasannya di hadapan hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Rabu (12/2/2020). Martin Suryana, pengacara PN menghadirkan dua ahli yaitu dr Lobredia Zarasade SPBP-RE (KKF) selaku DPJP (dokter penanggung jawab pasien) yang melakukan tindakan medis operasi penyempurnaan kelamin serta Dr. Prawitra Thalib SH MH, ahli hukum Islam dari Fakultas Hukum Universitas Airlangga. Selain itu, pemohon juga mendatangkan Heny Rachmawati, bidan yang kali pertama menemukan kasus PN. "Hari ini sidang terakhir pembuktian kami. Dari aspek hukum Islam terungkap jelas bahwa memang PN secara medis mengalami hipospadia, yang biasa diderita laki-laki," jelas Martin Suryana. Lanjutnya, dari syariat Islam juga tidak ada masalah dan tidak ada pelanggaran syariat. "Ini ikhtiar secara hukum supaya status PN bukan lagi perempuan dan kembali secara kodrati laki-laki. Dan saya kembali tegaskan bahwa ini bukan ganti kelamin tapi penyempurnaan kelamin. Minggu depan putusan hakim," pungkas Martin Suryana.(*)
Sidang Ganti Status Jenis Kelamin, PN Hadirkan Dua Ahli
Rabu 12-02-2020,13:59 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 24-12-2024,19:21 WIB
Main Hujan Bersama Kakak, Balita Babatan Wiyung Hilang Terseret Arus Sungai
Selasa 24-12-2024,08:50 WIB
Mahasiswa Unej Ditemukan Tewas Misterius di Depan Gedung, Diduga Bunuh Diri Loncat dari Lantai 8
Selasa 24-12-2024,18:34 WIB
Hujan Deras, Banjir Rendam Beberapa Titik di Surabaya
Selasa 24-12-2024,18:51 WIB
Tabrak Lari Mercy Hitam di Kenjeran Sebabkan 8 Korban di 6 TKP, Berikut Identitasnya
Rabu 25-12-2024,04:12 WIB
Belum Ditemukan, Pencarian Bocah Tercebur Saluran Air di Babatan Wiyung Dihentikan Sementara
Terkini
Rabu 25-12-2024,07:21 WIB
Pastikan Keamanan Misa Natal, Kapolres Pasuruan Kunjungi Gereja di Gempol dan Pandaan
Rabu 25-12-2024,07:08 WIB
Nelayan Hanyut di BGS Belum Ditemukan, Tim SAR Perluas Pencarian Hingga Jembatan Sembayat
Rabu 25-12-2024,06:07 WIB
Pemkab Lamongan Stabilkan Harga Jelang Nataru dengan Gelar Pasar Murah
Rabu 25-12-2024,06:07 WIB
Pastikan Perayaan Natal Kondusif, Forkopimda Lamongan Tinjau Gereja
Rabu 25-12-2024,06:06 WIB